Mohon tunggu...
Rita Mf Jannah
Rita Mf Jannah Mohon Tunggu... Freelancer - Pelaku Pasar Modal, Pengamat Pendidikan, Jurnalis, Blogger, Writer, Owner International Magazine

Menulis sebagai sebuah Kebahagiaan dan Kepuasan, bukan Materi

Selanjutnya

Tutup

Pendidikan Pilihan

Tips Mudah Melatih Anak Berpuasa Tanpa Beban dan Iming-iming Hadiah

15 April 2022   16:58 Diperbarui: 16 April 2022   06:53 221
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Ilustrasi anak beribadah (pic: pinterest.com)

Biar bagaimanapun cara yang anda tempuh agar anak terlatih berpuasa, namun jika orangtua tidak memberikan contoh berpuasa terlebih dahulu, maka semua hal di atas adalah sia-sia belaka.

Sehingga sudah selayaknya orangtua harus menjadi ahli puasa yang sesungguhnya jika menginginkan anak-anak mengikuti langkahnya, sebab bukankah buah tak pernah jatuh jauh dari pohonnya? Mungkin ada juga anak anak yang terlatih puasa meskipun kenyataan di lapangan, justru orangtua jauh dari agama, namun hal tersebut bisa dihitung dengan jari.

Untuk itu, jadilah anda suri tauladan terbaik bagi anak, sebab apapun yang anda tanam, maka kelak anda juga yang akan memetik hasilnya.

Selamat berpuasa, selamat melatih anak berpuasa, kesabaran dan ketelatenan anda suatu hari pastilah akan ada hasilnya. Jangan patah semangat ya!

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
Mohon tunggu...

Lihat Konten Pendidikan Selengkapnya
Lihat Pendidikan Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun