Mohon tunggu...
Fahrul Rizal bin Iskandar
Fahrul Rizal bin Iskandar Mohon Tunggu... Administrasi - Peminat Sejarah Kuno

Dilahirkan dan menyelesaikan pendidikan sampai lulus SMA di Banda Aceh, melanjutkan pendidikan S1 Teknik Perminyakan di Yogyakarta kemudian memperoleh kesempatan kembali ke Banda Aceh untuk menyelesaikan S2 Ilmu Ekonomi dengan beasiswa Bappenas. Peminat sejarah peradaban manusia, memiliki perhatian khusus pada sejarah peradaban Islam dan Nusantara.

Selanjutnya

Tutup

Sosbud

Dinamika Sosial Aceh dalam Sebuah Perjalanan menuju Perdamaian

16 Desember 2018   20:46 Diperbarui: 16 Desember 2018   21:38 169
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Sosbud. Sumber ilustrasi: KOMPAS.com/Pesona Indonesia

Kedua, penyelesaian konflik sosial hanya dapat dilakukan dengan mengedepankan rasa kemanusiaan. Walaupun sudah ditempuh banyak upaya damai namun selalu gagal akibat para pihak yang memiliki kepentingan dalam konflik belum merelakan kepentingan kelompoknya demi kepentingan kemanusiaan. Benca alam gelombang tsunami pada tahun 2004 telah menyita perhatian dunia internasional hingga menjadikan Aceh khususnya Kota Banda Aceh yang selama puluhan tahun lamanya tertutup kembali menjadi Kota Kosmopolitan.

Masyarakat internasional pun pada akhirnya benar-benar memberikan penekanan khusus pada sisi kemanusiaan sehingga menghasilkan kesepakatan damai pada Agustus 2005. Maka pantaslah bagi masyarakat Aceh yang masih berkesempatan untuk menghirup udara kedamaian sampai dengan tanggal 26 Desember tahun 2018 ini melakukan muhasabah diri melalui zikir dan doa mengenang para syuhada tsunami selaku pahlawan perdamaian untuk Bumi Serambi Mekah.

Referensi:

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Sosbud Selengkapnya
Lihat Sosbud Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun