Mohon tunggu...
Muthiah Alhasany
Muthiah Alhasany Mohon Tunggu... Penulis - Pengamat politik Turki dan Timur Tengah

Pengamat politik Turki dan Timur Tengah. Moto: Langit adalah atapku, bumi adalah pijakanku. hidup adalah sajadah panjang hingga aku mati. Email: ratu_kalingga@yahoo.co.id IG dan Twitter: @muthiahalhasany fanpage: Muthiah Alhasany"s Journal

Selanjutnya

Tutup

Kurma Pilihan

Menjaga Hati Untuk Pertanggungjawaban kepada Ilahi

17 Mei 2019   03:30 Diperbarui: 17 Mei 2019   03:32 56
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Ilustrasi (dok.earthschool)

Contoh lain, ada seorang janda cantik yang enggan menikah lagi. Lantas kita berburuk sangka bahwa dia menjadi simpanan orang kaya.

Contoh lain adalah, kesuksesan seseorang yang membuat kita iri dan dengki. Dalam hati kita menduga-duga, apakah dia menggunakan jalur yang tidak biasa untuk meraih kesuksesan.

Semua hal yang negatif yang ada di dalam hati, pasti diketahui Allah. Apa pun itu akan tercatat oleh malaikat yang selalu mendampingi kita. Dan suatu saat kita akan mempertanggungjawabkan di hadapan Ilahi.

Di alam kubur, kita akan mendapatkan pertanyaan pertanyaan yang mendetail dari Munkar dan Nakir. Apa yang telah kita lakukan, apa yang kita katakan, dan apa yang kita simpan di hati. Tidak ada yang luput.

Maka kita harus berupaya menjaga hati. Karena hati adalah awal dimana orang ingin melakukan sesuatu. Hati yang kotor pasti mendorong tindakan seseorang menjadi buruk.

Manusia mudah ditipu dengan penampilan fisik, memakai baju syar'i seolah olah suci. Tetapi ada Dzat yang Maha Tahu, dialah Ilahi Rabbi, kepadaNya kita pertanggunngjawakan semuanya.


HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Kurma Selengkapnya
Lihat Kurma Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun