Mohon tunggu...
Elmi Safridati
Elmi Safridati Mohon Tunggu... Guru - Guru
Akun Diblokir

Akun ini diblokir karena melanggar Syarat dan Ketentuan Kompasiana.
Untuk informasi lebih lanjut Anda dapat menghubungi kami melalui fitur bantuan.

Menulis dan menorehkan sesuatu di medsos menjadi salah satu kesibukan saat ini, walaupun masih dalam tahap belajar. Semoga semuanya bermanfaat. Terima kasih untuk Omjay dan semua guru yang telah mengajarkan ku, semoga ilmu yang sudah diajarkan, berbalas pahala. aamiin...

Selanjutnya

Tutup

Pendidikan Pilihan

Kegiatan Setiap Jumat Pagi di SMPN 5 Kandis Siak Riau

5 Agustus 2022   18:52 Diperbarui: 6 Agustus 2022   18:00 867
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Kegiatan Setiap Jumt Pagi di SMPN 5 Kandis Siak Riau

Pagi ini anak-anak yang muslim duduk bersama dilapangan dengan khusyuk membaca Yasin secara berjamaah, yang dipandu oleh seorang guru. Bacaan Yasin mereka semua dikirimkan hadiah pahalanya buat kedua orang tuanya masing-masing, baik yang masih hidup maupun yang telah meninggal Dunia. Luar bisa semoga ananda ini semuanya jadi anak-anak yang shaleh dan shalehah. Aamin..

 

Pagi ini bukan cuma yang muslim yang melakukan bimbingan rohani, akan tetapi yang non muslim juga. Anak-anak yang non muslim juga membawa kitab mereka masing-masing dari rumah untuk dibaca di sekolah. Mereka juga berkumpul dilapangan yang dipandu oleh semua guru non muslim yang ada di SMPN 5 Kandis.

 

ini fhoto kegiatan anak-anak non muslim di lapangan SMPN 5 Kandis
ini fhoto kegiatan anak-anak non muslim di lapangan SMPN 5 Kandis

 

Di dunia ini apapun keyakinan yang kita anut haruslah kita taati. Karena itu sudah menjadi pilihan masing-masing yang punya diri. Sebagai manusia kita harus saling menghargai dan menghormati keyakinan masing-masing. Tidak boleh ada yang mengejek atau memperolok-olok antara satu keyakinan dengan keyakinan yang lain.

 

Apapun agama yang kita pilih adalah urusan pribadi masing-masing. Sebagai guru, inilah salah satu bentuk keadilan yang diberikan kepada anak-anak di sekolah. Semuanya diarahkan, dan di bimbing sesuai dengan keyakinan masing-masing. Apalagi negara kita adalah bhinneka tunggal Ika. Kita bersatu dalam perbedaan. Inilah Indonesia. Dalam perbedaan itu kita bersama-sama menjunjung tinggi nilai-nilai persatuan dan kesatuan bangsa. Ini juga sebagai salah satu bentuk dari penerapan dari profil pelajar Pancasila. Ibu Yeni Irdayati bilang, bahwa insyaallah dalam waktu dekat akan dibangun aula di SMP 5 Kandis, agar anak-anak tidak lagi duduk dilapangan terbuka. Semua peralatannya sudah dimulai membelinya. Kita doakan semoga secepatnya selesai. Aamiin...

 

Pada hari Jum'at ini kegiatan anak-anak semuanya diarahkan kepada belajar berbazis projek. Setiap kelas dipandu oleh guru masing-masing. Dalam belajar yang berbazis projek ini, masing-masing kelas menciptakan berbagai kreatifitas masing-masing. Ada yang membudidayakan jamur, ada yang membuat vas bunga, ada yang belajar kelistrikan dengan merakit kabel-kabel untuk menciptakan bel. ada yang mengembangkan berbagai macam kearifan lokal. Seperti membuat ikan salai, membuat mi sagu, membuat lemet inti, membuat atap rumbia dan lain-lain. Wah luar biasa kegiatan anak-anak ini.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
Mohon tunggu...

Lihat Konten Pendidikan Selengkapnya
Lihat Pendidikan Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun