Mohon tunggu...
Ria Yunita
Ria Yunita Mohon Tunggu... Guru - Swasta

Politik, Pendidikan, Life, Antologi Puisi Ekonomi dan Keluarga

Selanjutnya

Tutup

Puisi Pilihan

Jemariku Berdendang Ria

23 Februari 2024   01:23 Diperbarui: 23 Februari 2024   01:30 64
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Ilustrasi https://pixabay.com

Jemariku Berdendang Ria

Aku percaya hukum alam,

Aku takkan mau mengotori jemariku untuk membalas siapapun yang menyakiti ku

Karena aku yakin semesta yang akan membalas baik dan buruknya 

apa yang di taburkan.

Biarlah aku berdendang ria, membawa lagu syair melodi, bergema ke angkasa biru, berdansa menari menutupi hati yang pilu laut yang bergelora dahaga yang lara.

Seiring tak sejalan, 

menggapai asa dan cita yang sama

semoga semesta merestui

banyak jalan menuju Roma, hanya 

satu cinta menuju pelaminan, 

banyak cinta hampir berlabuh 

hanya kalau dermaga cintaku.

Surabaya, 23 Februari 2024

Mohon tunggu...

Lihat Konten Puisi Selengkapnya
Lihat Puisi Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun