Mohon tunggu...
Eko Avianto
Eko Avianto Mohon Tunggu... Freelancer - Freelancer

Jamaah Yutubiyah | Penikmat kopi saat mentari belum terlalu tinggi

Selanjutnya

Tutup

Worklife

Belajar saat Bekerja Sebagai "Steward"

13 Juli 2019   10:46 Diperbarui: 22 April 2021   13:56 808
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

4. Belajar sistem sanitasi. Diperlukan sanitasi yang baik agar menghindarkan barang terkontaminasi kimia atau bahan berbahaya lainnya. Mengetahui jarak minimal barang dari lantai agar tidak mudah kotor. Pengelolaan limbah, dll.

5. Leadership. Meski hanya berstatus pekerja harian, saya juga memperhatikan tipe kepemimpinan dari atasan. Lalu membandingkan dengan pimpinan departemen lain. 

Dari situ saya tahu bahwa ternyata tipe kepemimpinan sangat erat kaitannya dengan tipe kepribadian. Terlepas dari apapun pengetahuan yang dimilikinya.

Sebenarnya masih banyak hal yang saya dapatkan selama periode 2 bulan saya menjadi Kitchen Steward sebelum akhirnya saya pindah ke bagian restoran untuk menjadi Waiter hingga terakhir menjadi seorang Chief Accountant. Semua itu saya raih dengan cara belajar saat bekerja. 

Saya cukup beruntung karena meskipun hanya sebagai tukang cuci piring, tetapi lingkungan kerja di hotel bintang empat membuat saya bisa belajar lebih banyak  hal dengan orang-orang yang berpengalaman dibidangnya sehingga pengetahuan saya juga ikut berkembang. 


HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Worklife Selengkapnya
Lihat Worklife Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun