Mohon tunggu...
Edy Supriatna Syafei
Edy Supriatna Syafei Mohon Tunggu... Jurnalis - Penulis

Tukang Tulis

Selanjutnya

Tutup

Humaniora Pilihan

Mengolok-olok Ulama

8 Februari 2019   04:25 Diperbarui: 8 Februari 2019   15:18 255
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Ilustrasi. Ustaz Dudung, di Masjid At Taubah, tengah memberi tausiyah. Foto | Dokpri

Realitasnya, di media sosial, dijumpai ulama seperti "main sikut", berakrobat dalam mengeluarkan kata-kata tajam. Ada yang manis kalimatnya. Ada pula menghentak telinga kata-katanya. Ada yang saling menjelekan hingga berurusan dengan pihak berwajib. Kita berharap, ulama tampil kedepan memberi kesejukan.

Sayangnya, umat kini seperti tengah kehilangan ulama. Bisa jadi, karena ulama yang diharapkan umat itu baru hadir di bumi pertiwi 100 tahun ke depan. Itulah yang membuat sang ustaz dan penulis menjadi sedih. Apa lagi ada umat -- yang seharusnya dapat memberi contoh -- malah mengolok-olok ulama.

Sesungguhnya, kalau bukan kita yang menghormati ulama, lantas siapa yang paling pantas membacakan doa kepada dirinya setelah ajal menjemput.

Ingat! Ulama adalah garda terdepan yang memiliki otoritas memberikan kesejukan kepada umatnya.  Karena otoritasnya itu, banyak ulama telah memberi kontribusi positif bagi negeri tercinta ini. Maka, hindarilah mengolok-olok ulama.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Humaniora Selengkapnya
Lihat Humaniora Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun