Mohon tunggu...
Mangatas SM Manalu
Mangatas SM Manalu Mohon Tunggu... Dokter Spesialis Penyakit Dalam -

Dokter Spesialis Penyakit Dalam RS Mayapada Lebak Bulus, Jakarta Selatan & Klinik AIC, Kuningan City Mall - Jakarta. Instagram: https://www.instagram.com/mangatasm/ Twitter: https://twitter.com/#!/Komangatas3. Facebook: https://www.facebook.com/mangatasm

Selanjutnya

Tutup

Healthy Artikel Utama

Benarkah Hubungan Seks Dapat Memicu Terjadinya Infeksi Saluran Kemih?

26 September 2017   11:22 Diperbarui: 10 November 2017   02:32 53907
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Ilustrasi: Shutterstock.com

* Gejala ISK yang disertai nyeri pinggang atau punggung, yang memburuk dan menjalar ke depan / ke arah perut bawah atau ke arah alat kelamin

* Gejala-gejala ISK tanpa perbaikan setelah 2 hari minum antibiotik.

*  Gejala-gejala  ISK yang disertai muntah yang banyak dan sering dan nyeri pinggang hebat.

*  Gejala-gejala ISK pada wanita hamil.

* Gejala-gejala ISK pada orang dengan diabetes melitus atau kondisi lain yang mempengaruhi sistem kekebalan tubuh.

* Gejala-gejala ISK pada orang yang memakai obat penekan sistem kekebalan tubuh, seperti obat kortikosteroid dan kemoterapi.

* Berbagai gejala dan tanda ISK pada bayi, anak, orang tua yang lebih dari 60 tahun.

Terapi ISK

Terapi ISK umumnya dilakukan dengan: minum banyak air putih (lebih dari 2 liter/24 jam, antibiotika atau anti parasit atau anti jamur (sesuai penyebab), berpantang hubungan badan selama 2 minggu, dan melakukan berbagai tindakan pencegahan infeksi berulang (akan dipaparkan dalam topik pencegahan ISK dibawah ini)

Jika penyebabnya bakteri, maka antibiotika yang diberikan dapat berupa golongan ko-trimoksasol, kinolon, sefalosporin generasi ke 3, aminoglikosida, dan sebaginya.

ISK dengan keadaan khusus seperti ISK pada wanita hamil, pada orang tua, pada anak, pada penderita diabetes melitus, dan ISK bagian atas, mungkin memerlukan obat injeksi melalui pembuluh darah balik.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
  5. 5
  6. 6
  7. 7
  8. 8
  9. 9
Mohon tunggu...

Lihat Konten Healthy Selengkapnya
Lihat Healthy Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun