Mohon tunggu...
DIMAS RIZQI FAJAR
DIMAS RIZQI FAJAR Mohon Tunggu... Mahasiswa - Mahasiswa UIN Semarang

Manusia biasa I Website : www.masfajarweb.tech I Contact : artikelbiasa.web@gmail.com

Selanjutnya

Tutup

Cerpen

Misteri Gudang Sekolah dan Hilangnya Izzat

7 Oktober 2021   12:56 Diperbarui: 8 Oktober 2021   18:58 913
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
iilustrasi gambar - Didgeman  pixabay

Pada pagi hari budi berangkat menuju sekolah untuk menuntut ilmu di sekolah swasta, setelah belajar selama 3 jam bel istirahat telah berbunyi "kriiiinn...gg..g.g". Budi dan 2 temanya pergi bersama untuk makan bersama, sebelum lanjut berikut tokoh-tokoh dicerita ini, ada:

Budi       : Pelajar Ambisium, penakut dan indigo.

Rahayu : Pelajar biasa, pemberani dan gaul.

Putra     : Pelajar biasa, penakut dan gaul.


Setelah makan bersama Rahayu menceritakan gudang yang ada di sekolah tersebut angker dan dikabarkan ada hantunya, budi pun mengetahuinya dan pastinya tidak percaya yang ia katakan oleh Rahayu.

Rahayu : Guys, tau gudang yang deket di sekolah itu kayanya angker, loh...

Budi       :  Ah, masa sih, saya mah tidak percaya dengan seperti itu 

Rahayu :   Bagaimana nanti malam kita kesekolah untuk mengetahui gudang itu 

Putra     :  Ahhhh.....aku takut! sekali dan pastinya ada hantuuunya ( merasa takut )

setelah mengobrol dengan teman-temanya, bel pun berbunyi "krriinn..g..g..gg.". Pada saat guru mengajarkan, tiba-tiba ada seorang anak kesurupan. anak itu berbicara " jangan pernah ada yang masuk ke gudang itu, jika ada yang masuk nyawamu akan melayang dan ". Tiba-tiba datanglah seorang ustad yang membantu siswa tersebut untuk melepaskan jin atau setan yang ada didalam tubuhnya, sang ustad mulai membacakan doa dan ayat suci al-quran.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Cerpen Selengkapnya
Lihat Cerpen Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun