Mohon tunggu...
Desy Ismawati
Desy Ismawati Mohon Tunggu... Mahasiswa - Mahasiswa

mahasiswa

Selanjutnya

Tutup

Ilmu Sosbud

KKN Oonline? Mahasiswa Undip Tetap Gencarkan Gerakan Lawan Covid-19

2 Agustus 2021   12:02 Diperbarui: 2 Agustus 2021   12:13 104
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Dokpri
Dokpri

Program Kerja II yaitu Banyaknya berita hoax yang beredar di masyarakat menyebabkan tingkat kesadaran masyarakat akan pentingnya vaksinasi menjadi sangat berkurang. Bahkan tidak jarang ditemui masyarakat yang enggan divaksin karena pengaruh dari tetangga sendiri mengenai dampak yang dirasakan dari vaksin tersebut.

 Padahal fakta yang sebenarnya dampak tersebut memang ada, tapi hanya ringan dan masyarakat sering melebih-lebihkan. 

Dengan melihat fakta yang ada di masyarakat dan program pemerintah yang ada sehingga menjadi latar belakang Mahasiswa KKN Tim II Tahun 2021 untuk melaksanakan sosialisasi dan memberikan edukasi mengenai pentingnya vaksinasi. 

Dokpri
Dokpri

Vaksin merupakan produk biologi yang  antigen yang bila diberikan kepada seseorang akan menimbulkan kekebalan spesifik secara aktif terhadap penyakit tertentu.  Vaksin ini akan membuat tubuh mengenali virus/bakteri penyebab penyakit tertentu, sehingga ketika terpapar virus maka tubuh akan lebih siap meghadapi. 


Manfaat dari vaksin sendiri yaitu dapat mengurangi penyebaran, memutus rantai penularan, mencegah terkena atau mengalami gejala Covid-19 berat karena dengan divaksin tubuh seseorang akan lebih kebal atau terlindungi dari suatu penyakit, vaksin juga memberikan perlindungan bagi orang-orang yang tidak dapat diimunisasi serta dapat melindungi generasi selanjutnya karena dapat mencegah virus corona menyebar dan beraplikasi.

Prose pelaksanaan sosialisasi dilakukan melalui grup WA warga Desa Mangunharjo Rw. VI tepatnya pukul 19.00 WIB. Masyarakat cukup antusias mengenai materi yang diberikan mengingat banyaknya berita hoax yang sedang terjadi. Tidak sedikit  warga yang bertanya dengan mahasiswa KKN untuk memperjelas maksud dan tujuan dari materi yang diberikan.

Dalam sosialisasi, mahasiswa KKN menyampaikan beberapa hal seperti hubungan vaksin dan kekebalan tubuh, manfaat vaksin, seistem kerja vasin, vaksin yang sedang beredar di Indonesia serta perbedaan jenis-jenis vaksin, efek samping baik ringan maupun berat dari vaksin, prosedur pelaksanaan vaksinasi, dan lain-lain. 

Pembuatan e-book/booklet dan poster menjadi nilai tambah dalam edukasi ini. Penyebaran poster dilakukan ditempat-tempat strategis seperti pos kampling, lapangan, tempat-tempat yang biasa digunakan untuk bersantai warga, dan sebagainya. 

Baik poster maupun e-book juga dilakukan penyebara melalui grup whatsapp dan google drive. Penyebaran melalui grup WA terjadwal sehingga tidak tertimbun dengan sosialisasi materi lain.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Ilmu Sosbud Selengkapnya
Lihat Ilmu Sosbud Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun