Mohon tunggu...
Desy Hani
Desy Hani Mohon Tunggu... Lainnya - Happy reading

Hi, you can call me Desy - The Headliners 2021 - Best in Opinion Kompasiana Awards 2023 - Books Enthusiast - Allahumma Baarik Alaih

Selanjutnya

Tutup

Kurma Pilihan

4 Aktivitas Ramadan yang Bisa Dilakukan Ketika Berada di Rumah

27 April 2021   23:14 Diperbarui: 27 April 2021   23:41 935
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Ilustrasi membaca (sumber: dokumentasi pribadi)

Ilustrasi tanaman (sumber: dokumentasi pribadi)
Ilustrasi tanaman (sumber: dokumentasi pribadi)

Sebagian besar orang pasti sangat menyukai kegiatan yang satu ini. Menanam berbagai macam tanaman untuk menghiasi pekarangan rumah memang sangatlah menyenangkan. 

Terlebih lagi, bila tanaman tersebut telah tumbuh dengan subur. Akan ada perasaan senang menyaksikan keindahan dari tanaman yang telah kita rawat. 

Mulai dari memberinya asupan makanan seperti pupuk, hingga memberinya minum berupa air yang disiramkan pada dirinya (tanaman).

Kedua, membaca

Ilustrasi membaca (sumber: dokumentasi pribadi)
Ilustrasi membaca (sumber: dokumentasi pribadi)

Aktivitas selanjutnya yang bisa kita lakukan untuk mengisi waktu luang selama berada di rumah adalah dengan membaca buku.

Dengan melakukan aktivitas yang satu ini, kita tidak hanya sekedar mengisi waktu luang semata. Akan tetapi, kita akan memperoleh ilmu pengetahuan serta informasi dari kegiatan membaca.

Kegiatan ini bisa kita lakukan secara langsung melalui media buku, ataupun melalui suatu aplikasi khusus yang menyediakan layanan tersebut.

Sehingga tidak ada halangan ataupun rintangan bagi kita untuk terus menggali ilmu, mendapatkan informasi dengan cara membaca ini. 

Ketiga, membuat karya seni

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Kurma Selengkapnya
Lihat Kurma Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun