Mohon tunggu...
Marlistya Citraningrum
Marlistya Citraningrum Mohon Tunggu... Lainnya - Pekerja Millennial

Biasa disapa Citra. Foto dan tulisannya emang agak serius sih ya. Semua foto yang digunakan adalah koleksi pribadi, kecuali bila disebutkan sumbernya. Akun Twitter dan Instagramnya di @mcitraningrum. Kontak: m.citraningrum@gmail.com.

Selanjutnya

Tutup

Sosbud Artikel Utama

Mencari Jejak Pancasila

6 Januari 2019   08:22 Diperbarui: 7 Januari 2019   14:10 686
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Mencuci di sungai :)
Mencuci di sungai :)
Sebelum menginjak kota, Engki bertanya, "Boleh mampir cuci sepeda motor, Kak?". Saya mengiyakan. Awalnya saya kira ia hendak berbelok ke sebuah tempat pencucian sepeda motor. Ternyata yang dia maksud dengan "mampir cuci sepeda motor" adalah mampir ke bantaran sungai yang dekat dengan jalan raya. 

Di pinggiran sungai itu, orang-orang yang tak mengenal satu dengan lainnya berbagi tempat, berbagi sabun, dan bercakap hangat sembari mencuci sepeda motor atau mobil masing-masing. Tak jauh dari sana, di bagian yang lebih atas, anak-anak bercanda riang bermain air, mama-mama mencuci dan bersenandung.

Mungkin pemandangan seperti ini juga yang dulu dilihat Soekarno setiap hari, yang meyakinkannya tentang nilai-nilai luhur tentang Indonesia.

Tabik,
Citra

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Sosbud Selengkapnya
Lihat Sosbud Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun