Mohon tunggu...
Christie Damayanti
Christie Damayanti Mohon Tunggu... Arsitek - Just a survivor

Just a stroke survivor : stroke dan cancer survivor, architect, 'urban and city planner', author, traveller, motivator, philatelist, also as Jesus's belonging. http://christiesuharto.com http://www.youtube.com/christievalentino http://charity.christiesuharto.com

Selanjutnya

Tutup

Trip Pilihan

Prosesi Pergantian Perjaga Istana Gyeongbokgung, Setiap Hari di Pagi dan Sore Hari

23 September 2021   11:42 Diperbarui: 23 September 2021   11:47 674
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Dokumentasi peibadi dari brosur

Pertama, ketika suara drum bergema pertama, penjaga siang hari menyelesaikan persiapan untuk bergerak

www.travelbeart.com/Drum yang ditabuh untuk melakukan pergantian penjaga istana
www.travelbeart.com/Drum yang ditabuh untuk melakukan pergantian penjaga istana
Kedua, ketika suara drum bergema yang kedua, penjaga siang hari pindah dari paviliun utama  dan setelah menyelesaikan peragaan militer, mereka menyerahkan tugas seperti buku tugas masuk dan keluar,

www.travelbeat.com
www.travelbeat.com
www.dreamtime.com
www.dreamtime.com
Pergantian penjaga shoft dengan baju yang berbeda juga. Pagi siang (merah biru) dan sore malam (merah kuning), jika malam harus lebih cerah sebagai penjaga .....

Ketiga, saat drum itu ditabuh untuk ketiga kalinya, petugas jaga on dan off melakukan prosedur pergantian dan berbaris dengan pengawsan komandarnnya.

www.dreamtime.com
www.dreamtime.com
www.dreamtime.com/Penjaga2 Istana Gyeongbokgung, sesaat sebelum dan setelah pergantian penjaga
www.dreamtime.com/Penjaga2 Istana Gyeongbokgung, sesaat sebelum dan setelah pergantian penjaga
Dokumentasi pribadi
Dokumentasi pribadi

Kalau ini, bukan penjaga2 yang mengawal istana di pintu masuk, tetapi penjaga2 yang berada di dalam istana. Tugasnya yang aku amati adalah, mereka berkeliling istana dan tempat bertanya bagi wisatawan2 yang ada disana. Tetapi, mereka tetap serius sekali, tidak ada senyum sama sekali .....


***

Akan kupastikan, nanti ketika aku ke Seoul lagi, aku akan bela2in datang, berdesak2an untuk mengikuti prosesi pergantian pengawal istana kerjaan Korea.

Dan, aku tidak akan penasaran lagi, hahaha .....

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Trip Selengkapnya
Lihat Trip Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun