Mohon tunggu...
Christie Damayanti
Christie Damayanti Mohon Tunggu... Arsitek - Just a survivor

Just a stroke survivor : stroke dan cancer survivor, architect, 'urban and city planner', author, traveller, motivator, philatelist, also as Jesus's belonging. http://christiesuharto.com http://www.youtube.com/christievalentino http://charity.christiesuharto.com

Selanjutnya

Tutup

Trip Pilihan

Jika Bosan dengan "Jepang Banget", Datanglah ke Tokyo Dome City di Bunkyo

26 November 2018   11:39 Diperbarui: 26 November 2018   12:45 555
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.


 

20181029-104844-5bfb787243322f113a1328b5.jpg
20181029-104844-5bfb787243322f113a1328b5.jpg

                                                                                                                                     

 Dokumentasi pribadi Kolaborasi antara roller coaster dan bianglala, memang menarik untuk sebuah theme park
 Dokumentasi pribadi Kolaborasi antara roller coaster dan bianglala, memang menarik untuk sebuah theme park
 

Ketika aku sering naik kereta JR dari Stasiun Funabashi ke Stasiun Shibuya, disebelah kanan kereta pasti terlihat Tokyo Dome nya, walau aku baru punya kesempatan kesana. Awalnya, aku tidak cukup tertarik untuk datang kesana. Tetapi, ketika Michelle dan teman2nya bermain disana suatu ketika beberapa bulan lalu, aku berpikir,

"Mengapa aku tidak kesana? Paling tidak, pasti ada hal2 baru yang menarik, bisa aku amati"


Begitulah, Oktober 2018 lalu, aku ke Tkyo Dome City untuk melunasi rasa penasaranku .....

Area Bunkyo Tokyo sendiri, merupakan daerah permukiman dengan beberapa fasilitas2 perkantoran, taman hiburan, serta perdagangan. Jadi, tidak ada gedung2 tinggi pencakar langit. Yang ada gedung2 cukup tinggi belasan lantai untuk mansion dan apartemen2 warga Tokyo.

Melihat suasana disana, sepertinya ini adalah permukiman kelas menegah, dimana warga Bunkyo Tokyo bekerja di Shibuya, Shinjuku atau Harajuku. Bahkan mungkin bekerja di Roppongi, daerah2 'tokyo metropolitan' yang dekat dengan Bunkyo.

Aku kesana, sekitar jam 11.30 siang, dan terlihat pekerja2 kantoran disana sudah banyak yang keluar. Mungkin untuk meeting sekalian makan siang. Dan semakin siang, mereka semakin banyak. Sebagian besar arahnya menuju Tokyo Dome City.

 

Dokumentasi pribadi Resto2 dan cafe2 di area Tokyo Dome City, tempat mangkal anak2 muda Jepang dan tempat kongkow2 eksekutif muda Jepang untuk makan siang dan sehabis pulang kantor ......
Dokumentasi pribadi Resto2 dan cafe2 di area Tokyo Dome City, tempat mangkal anak2 muda Jepang dan tempat kongkow2 eksekutif muda Jepang untuk makan siang dan sehabis pulang kantor ......

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
  5. 5
Mohon tunggu...

Lihat Konten Trip Selengkapnya
Lihat Trip Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun