Mohon tunggu...
Christopher lesmana
Christopher lesmana Mohon Tunggu... Atlet - Blogger

Christopherlesmana97@gmail.com

Selanjutnya

Tutup

Bola Pilihan

Bangkitnya Sepak Bola Italia di Tengah Pesimisme dan Awan Kemunduran

8 Juli 2021   17:20 Diperbarui: 8 Juli 2021   17:29 596
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Timnas Italia setelah mengalahkan Spanyol di Semifinal Euro 2021. Sumber :  indianexpress.com

Akibatnya, ini berdampak juga terhadap performa klub-klub Liga Italia di Liga Champions. 

Sejak terakhir kali Inter Milan menjuarai Liga Champions 2010, tidak ada klub-klub Liga Italia yang kembali menjuarai Liga Champions hingga saat ini dan catatan terbaik adalah ketika Juventus dua kali menjadi Runner-Up pada tahun 2015 serta 2017. 

Pamor Liga Italia kembali naik ketika pemain-pemain bintang dunia kembali merumput ke Liga Italia seperti Ronaldo yang bergabung ke Juventus, Ibrahimovic yang kembali ke Liga Italia dengan bermain di AC Milan, Lukaku yang bergabung Inter Milan hingga Dzeko yang bergabung ke AS Roma. 

Pada akhirnya, naiknya kembali pamor Liga Italia kembali menciptakan kompetisi yang baik dan berimbas terhadap munculnya pemain-pemain baru lokal Italia yang menjadi tulang punggung Timnas Italia saat ini.  

Pada tanggal 12 Juli 2021, Timnas Italia akan melakoni partai final melawan tuan rumah Inggris di stadion Wembley. 

Tentu saja ini menjadi momentum bagi Italia untuk mengobati kekecewaan mereka pada partai final Euro 2000 dan 2012 sekaligus kembali membangkitkan kembali sepakbola Italia yang sempat tenggelam dan mengalami kemunduran.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Bola Selengkapnya
Lihat Bola Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun