Mohon tunggu...
Charles Brahmanta
Charles Brahmanta Mohon Tunggu... Wiraswasta - Wiraswasta

Dengan karya tulis saya akan diingat,melalui sebuah tulisan akan mampu mengungkap tabir kebenaran. Facebook : Charles Sandy Friz Twitter : Charles Friz IG : charlessandyfriz

Selanjutnya

Tutup

Cerpen Pilihan

Serpihan Puing Kepedihan Gadis Ajaib Menjadi Petaka yang Tiada Henti

4 Juli 2020   01:01 Diperbarui: 4 Juli 2020   23:12 147
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
ilustrasi ( Thinkstockphotos )

Dalam kehidupan setiap manusia tidak akan ada yang tau apa yang terjadi dalam tiap harinya.

Memang sudah seharusnya untuk selalu waspada, pastinya kita selalu ingin hidup bahagia selalu.

Pepatah yang mengatakan Ibu Kota itu lebih kejam dari Ibu Tiri benar adanya.

Kebanyakan dari kita mengharapkan sesuatu yang berbeda ketika sampai di Kota Besar.

Tidak jarang kepedihan dan tangisan yang justru di dapatkan.

Seperti yang di alami Gadis Ajaib yang mana hidupnya selalu penuh dengan derita.

Harapannya  kehidupan akan berubah setelah aku lulus sekolah, katanya si gadis ajaib.

Banyak yang mengatakan si gadis ini adalah orang gila, apa karena aku suka bicara sendiri?

Termasuk si Ibu sering berujar bahwa  aku gila, Sampai hubungan bersama saudaraku menjadi tidak harmonis.

Semenjak kecil hidupku selalu berpindah - pindah Kota.

Ini di karenakan si gadis tersebut di angkat menjadi anak angkat.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Cerpen Selengkapnya
Lihat Cerpen Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun