Mohon tunggu...
budi arifin
budi arifin Mohon Tunggu... -

Selanjutnya

Tutup

Inovasi

Cara Membuat Web Blog Kompasiana

2 November 2016   18:31 Diperbarui: 2 November 2016   18:46 345
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Gambar 35. Tools Lihat untuk Artikel yang Terpublikasi

Gambar 30. Proses Register pada http://kompasiana.com
Gambar 30. Proses Register pada http://kompasiana.com
        7) Untuk melakukan pengaturan lebih lanjut, pilih pada gambar profile, kemudian pilih Pengaturan, maka akan muncul kotak dialog. Silahkan Anda lengkapi.

        8) Kemudian,  pilihlah  Ajukan  Verifikasi  pada  bagian  bawah  untuk verifikasi data-data yang telah kita masukkan.

b. Menulis Artikel

    Langkah-langkah menulis artikel di Kompasiana adalah sebagai berikut:

    1)   Sebelum  menulis  artikel  baru  di  Kompasiana  kita  terlebih  dahulu harus login. Bagi yang belum login ke Kompasiana maka tidak akan bisa membuat tulisan baru. Untuk login ke Kompasiana dapat membuka halaman http://kompasiana.com/login, kemudian pilih Login/Masuk.

Gambar 31. Memulai Tulisan padahttp://kompasiana.com
Gambar 31. Memulai Tulisan padahttp://kompasiana.com

        2)   Pada bagian halaman depan Kompasiana klik Write A Post/Mulai Menulis  (untuk Bahasa Indonesia).

Gambar 32. Menulis Artikel pada http://kompasiana.com
Gambar 32. Menulis Artikel pada http://kompasiana.com
3)   Tuliskan judul dan isi tulisan (Post) pada kolom yang disediakan. Jangan lupa menentukan kategori tulisan.

Gambar 33. Pemilihan Kategori Artikel padahttp://kompasiana.com
Gambar 33. Pemilihan Kategori Artikel padahttp://kompasiana.com
Tulisan yang dibuat jangan terlalu sedikit dan tidak menyebarluaskan kebencian, SARA, pornografi dan lainnya. Tulisan yang tidak informatif dan melanggar ketentuan akan dihapus oleh admin.

Gambar 34. Tombol Tayang untuk Publikasi Artikel
Gambar 34. Tombol Tayang untuk Publikasi Artikel
4)   Klik tombol Publish/Tayanguntuk mempublikasikan artikel.

5)   Setelah  dipublikasikan  maka  akan  ada  tulisan  Terpublish  pada bagian bawah, dan hasil publikasi dapat dilihat link Lihat.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
  5. 5
  6. 6
Mohon tunggu...

Lihat Konten Inovasi Selengkapnya
Lihat Inovasi Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun