Mohon tunggu...
Budi idris
Budi idris Mohon Tunggu... Guru - Guru, Penulis Buku, Blogger inspiratif

Dengan tulisan mari berkarya dan berprestasi

Selanjutnya

Tutup

Pendidikan Pilihan

Guru Penggerak, Jangan Asing dengan Pembelajaran Berdiferensiasi!

9 Juni 2023   19:25 Diperbarui: 9 Juni 2023   19:30 277
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Ilustrasi. Guru penggerak program kementerian pendidikan untuk memperbaiki kualitas pendidikan indonesia. Sumber gambar: kemendikbud.go.id

Begitu juga masalah nonteknis lainnya seperti pendengaran anak, penglihatan, tinggi badan semuanya harus disesuaikan dengan keadaan kelas.

Anak yang terganggu penglihatan dan pendengaran sebaiknya di berikan kursi duduk di bagian depan.

2. Menentukan Tujuan Pembelajaran

Dalam setiap materi pembelajaran penting bagi kita menentukan tujuan pembelajaran agar dalam penyampaian pembelajaran bisa lebih efektif dan efisien.

Materi pelajaran tidak melebar kemana-mana sehingga tujuan yang ingin dicapai bisa di raih anak didik sehingga waktu yang kita habiskan tidak sia-sia.

3. Tentukan strategi dan Konten


Setelah melakukan pemetaan dan menentukan tujuan pembelajaran saatnya kita sebagai guru menentukan konten seperti apa yang akan kita buat untuk diberikan ke masing-masing anak.

Konten pelajaran yang kita buat harus seusai dengan yang dibutuhkan anak didik sesuai dengan yang sudah kita petakan.

Konten bisa berbentuk video, artikel, atau cerita berbentuk gambar.

Memang sedikit agak merepotkan kita sebagai guru tapi dampaknya bagi peserta didik terjadi pemerataan kualitas penerimaan pelajaran.

4. Tentukan produk

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Pendidikan Selengkapnya
Lihat Pendidikan Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun