Mohon tunggu...
Budi idris
Budi idris Mohon Tunggu... Guru - Guru, Penulis Buku, Blogger inspiratif

Dengan tulisan mari berkarya dan berprestasi

Selanjutnya

Tutup

Olahraga Artikel Utama

Ada 3 Penyebab Indonesia Sulit Jadi Juara Umum SEA Games

13 Mei 2022   20:38 Diperbarui: 14 Mei 2022   19:02 2939
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Pesilat Indonesia Riska Hermawan (kiri) dan Ririn Rinasih (kanan) berpose dengan medali emasnya yang diraih pada final Seni Ganda Putri Pencak Silat SEA Games 2021 (ANTARA FOTO/ZABUR KARURU)

Perhelatan pertandingan multi event olahraga kawasan Asia tenggara atau SEA Games 2021 yang sempat tertunda akibat wabah Covid-19 akhirnya tahun ini terlaksana, di mana Vietnam sebagai tuan rumahnya dan berlangsung pada 12-Mei 2022.

SEA Games sebagai pertandingan multi event olah raga yang sangat bergengsi di tingkat negara-negara Asia tenggara menjadi ajang pembuktian negara yang berada di kawasan Asia tenggara unjuk kekuatan di bidang olah raga.

Pertarungan memperebutkan posisi puncak dari setiap pertandingan olah raga yang di ikuti menjadi misi setiap peserta multievent pada ajang sea games tahun ini.

Masing-masing negara mempersiapkan atletnya masing-masing terlebih bagi negara Indonesia walau dalam kondisi wabah Covid-19 yang masih melanda namun tidak menyurutkan semangat para atlet nasional mempersiapkan diri.

SEA Games  terakhir kali di laksanakan tahun 2019 di Filipina dan yang menjadi juara umum adalah tuan rumah Filipina, sedangkan Indonesia berada di peringkat ke empat.

Tahun ini perbaikan peringkat Indonesia dalam perolehan mendali sangat diharapkan seluruh rakyat Indonesia, karena sebagai negara paling besar di Asia Tenggara sudah sewajarnya kita berada di posisi puncak klasemen perolehan mendali SEA Games .

Persiapan sudah dilakukan masing-masing cabang olahraga, seperti sepak bola yang melakukan pemusatan latihan di Korea Selatan hampir satu bulan penuh dengan harapan mampu meraih medali emas cabang olahraga sepak bola yang terkahir kali di raih tahun 1991 saat SEA Games di Filipina.

Begitu juga cabang-cabang olahraga lainnya melakukan persiapan dengan kebutuhan masing-masing, pengurus cabang olahraga melakukan program persiapan yang matang dengan tujuan mendapatkan hasil yang maksimal saat pertandingan dilangsungkan.

Pertanyaannya yang sering muncul di benak kita mengapasemakin berjalannya tahun prestasi olahraga negara kita terus menurun dibandingkan tahun-tahun sebelumnya?

Banyak faktor yang menjadi penyebab merosotnya prestasi olahraga di negara kita. Dalam tulisan kali ini saya akan membahas tiga faktor penyebab kemerosotan prestasi olahraga Indonesia belakangan ini.

1. Kurangnya kepedulian pemerintah

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Olahraga Selengkapnya
Lihat Olahraga Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun