Mohon tunggu...
Benito Rio Avianto
Benito Rio Avianto Mohon Tunggu... Dosen - Ekonom, Statistisi, Pengamat ASEAN, Alumni STIS dan UGM
Akun Diblokir

Akun ini diblokir karena melanggar Syarat dan Ketentuan Kompasiana.
Untuk informasi lebih lanjut Anda dapat menghubungi kami melalui fitur bantuan.

Blogger, Conten Creator, You Tuber. Stay di Jakarta, tertarik dengan isu Ekonomi ASEAN dan perekonomian global. Aktif menulis di beberapa media. Menyukai pergaulan dan komunitas internasional. Berharap sumbangan pemikiran untuk kemaslahatan bangsa. Bersama Indonesia ASEAN kuat, bersama ASEAN Indonesia maju. https://www.youtube.com/watch?v=Y95_YN2Sysc

Selanjutnya

Tutup

Kebijakan Pilihan

Memahami MTR AEC Blueprint (Seri 2)

8 Agustus 2022   19:13 Diperbarui: 8 Agustus 2022   19:31 199
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Birokrasi. Sumber ilustrasi: KOMPAS.com/GARRY LOTULUNG

Karakteristik "A Highly Integrated and Cohesive Economy"

Karakteristik pertama bertujuan untuk memfasilitasi kemudahan pergerakan barang, jasa dan investasi, modal, dan pekerja terampil di ASEAN yang terdiri dari beberapa elemen seperti integrasi keuangan, fasilitasi perdagangan, dan pergerakan tenaga terampil dengan tingkat implementasi sebesar 82.4%.

Berbagai capaian pada pilar ini antara lain: ASEAN Single Window (ASW) pertukaran e-ASEAN Trade in Goods Agreement (ATIGA) Form D, penandatanganan ASEAN Trade in Services Agreement (ATISA), penandatanganan Protokol Amandemen ASEAN Comprehensive Investment Agreement (ACIA) ke-4, dan mobilitas tenaga kerja di ASEAN melalui ASEAN Mutual Recognition Arrangement (MRA).

Kedepannya diperlukan akselerasi streamlining NTM, dialog isu-isu investasi baru seperti sustainable investment, dan peningkatan daya saing ASEAN melalui partisipasi dalam Global Value Chain.

Karakteristik  "A Competitive, Innovative and Dynamic ASEAN"

Karakteristik kedua bertujuan untuk meningkatkan daya saing ASEAN melalui perwujudan level playing field bagi pelaku bisnis dengan Kebijakan Persaingan, Hak Kekayaan Intelektual (HAKI), Perlindungan Konsumen, Pajak, dan Good Regulatory Practices (GRP) dengan tingkat implementasi sebesar 79.1%.

Beberapa capaian karakteristik ini adalah pendirian ASEAN Network for IP Enforcement, kesepakatan ASEAN High-Level Principles on Consumer Protection, Double Taxation Agreement dan endorsement terhadap ASEAN GRP Core Principle.

Kedepannya ASEAN perlu meningkatkan tingkat ambisi insiatif yang sudah disepakati untuk menghasilkan outcome melebihi pelaksanaan studi, assessment dan dialog.

Karakteristik "Enhanced Connectivity and Sectoral Cooperation"

Karakteristik C bertujuan meningkatkan konektivitas ekonomi dan kerja sama sekor untuk meningkatkan daya saing ASEAN yang mencakup kerja sama pangan, pertanian dan kehutanan, e-commerce, transportasi, ICT, energi, mineral, pariwisata, kesehatan, sains dan teknologi dengan tingkat implementasi sebesar 86.9%.

Capaian di dalamnya termasuk adopsi ASEAN Digital Integration Framework (ADIF) dan Action Plan-nya serta penandatanganan ASEAN Agreement on E-Commerce, endorsement terhadap ASEAN Declaration on Digital Tourism, kerja sama ASEAN Power Grid, adopsi ASEAN Plan of Action for Energy Cooperation Phase 2: 2021-2025, 

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
  5. 5
Mohon tunggu...

Lihat Konten Kebijakan Selengkapnya
Lihat Kebijakan Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun