Mohon tunggu...
BAIQ IZZANHARIRA
BAIQ IZZANHARIRA Mohon Tunggu... Mahasiswa - Hai ✨

Peace ✌🏻

Selanjutnya

Tutup

Ruang Kelas

Metode-Metode yang Bisa Digunakan untuk Melakukan Penilaian Kinerja Karyawan

14 Desember 2021   19:58 Diperbarui: 14 Desember 2021   20:11 169
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Ruang Kelas. Sumber Ilustrasi: PAXELS

3. Kedisiplinan Karyawan 

Kedisiplinan karyawan adalah faktor yang paling penting unutuk perusahaan melihat karyawan tersebut dapat mempertanggung jawabkan pekerjaan yang diberikan oleh perusahaan. Metode penilaian kinerja karyawan yang paling diperlukan adalah data yang valid melalui riset. Akan tetapi, untuk masalah kedisiplinan Anda bisa mengukur dari karyawan mengerjakan tugas secara tepat waktu dan datang ke kantor juga tepat waktu. Pastikan setiap karyawan yang Anda miliki bisa menghargai waktu, tugas dan tanggung jawab yang diberikan.

4. Memantau aktifitas karyawan dalam memanfaatkan jam kosong

Jam kosong adalah keadaan dimana karyawan memiliki waktu senggang untuk bersantai atau melakukan hal lainnya, dalam kesempatan ini atasan bisa memanfaatkan keadaan untuk melihat apasaja yang dilakukan karyawan untuk menghabiskan waktu kosong mereka. Apakah karyawan menghabiskan waktu mereka hanya untuk sekedar bersantai atau melakkan hal-hal positif yang berkaitan dengan pekerjaan. 

Apakah karyawan akan menghabiskan waktunya untuk menyelesaikan pekerjan yang belum selesai, memeperbarui pengetahuannya, atau karyawan tersebut hanya menghabiskan waktunya untuk bermain media social dan bermain game saja. Hal itu bsa dijadikan bahan penilaian bagi atasan.

Dalam hal ini, atasan bisa melihat karyawan yang mana yang memiliki jiwa kreatif yang tidak menyia"kaan waktunya dengan hal yang tidak berkaitan dengan pekerjaan. Sehingga kualitas dari karyawan akan bertambah baik. 

5. Mengevaluasi Karyawan melalui pihak lain

Megevaluasi karyawan bisa dilakukan dengan mengumpulkan informasi dari pihak-pihak terkait. Minsalnya mengumpulkan informasi bagaimana karyawan tersebut berprilaku, apakah dalam kesehariannya memperlihatkan prilaku yang terpuji atau bahkan prilaku tercela. Sebuah perusahaan sangat memerlukan karyawan yang memiliki prilaku atau etika yang baik, karena prilaku yang baik akan mempengaruhi oran-orang di sekitarnya. 

Apabila seorang karyawan memiliki prilaku yang baik maka teman atau rekan kerjanya akan merasa nyaman sehingga untuk melaksanakan pekerjaannya mereka pasti akan menyelesaikannya dengan baik pula. Hal tersebut dikarenakan prilaku yang baik akan memberikan dampak positif bagi pekerjaan, sehingga perusahaa akan mudah mencapai tujuannya.

Untuk mendapatkan informasi tersebut, perlu dilakukan intograsi secara langsung kepad pihak yang sekiranya dapat dipercaya ucapaannya, karena hasil intograsi akan sangat mempengaruhi hasil penilaian. Feedback yang bagus akan didapatkan apabila tidak adanya hal-hal lain yang mempengaruhinya, seperti menanyakan kepada suadara atau bahkan teman dekat dari karyawan tersebut. 

Dari ke 5 metode diatas, masing-masing harus dapat dipraktekkan dengan baik dikarenakan akan sangat membantu perusahaan dakam memberikan penilaian kinerja terhadap karyawannya sehingga perusahaan akan dengan mudah menentukan karyawan yang mana yang seharusnya diperkejakan dan orang seperti apa yang seharusnya diterima bekerja di perusahaan tersebut. 

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Ruang Kelas Selengkapnya
Lihat Ruang Kelas Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun