Mohon tunggu...
anna_ nahnu98
anna_ nahnu98 Mohon Tunggu... Mahasiswa - mahasiswa

pengkaji sejarah Islam.

Selanjutnya

Tutup

Lyfe

Fatimah Zahra, Role Model Perempuan Tangguh yang Nggak Mudah Ngeluh

21 Desember 2023   07:50 Diperbarui: 21 Desember 2023   08:00 96
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Kalam atau ucapan yang keluar dari lisan putri Khadijah binti khuwailid itu semuanya adalah ajaran dari sumber kenabian, Muhammad almustafa.  Kesempurnaan spiritual dan kegaungan maknawi dari seorang Sayidah Fatimah adalah satu contoh keberhasilan misi Rasulullah SAW, mendidik putri beliau untuk dijadikan kaum perempuan teladan( pun laki-laki). Kecintaan Rasulullah kepada putri tercintanya itu lebih sekedar dari cinta karna ikatan darah, namun kecintaan para aulia(wali-wali)  Allah SWT, yang tidak ada ruang bagi kecintaan selainnya. Penghormatan Rasulullah yang tinggi kepada Sayidah Fatimah melebihi penghormatan terhadap seorang ayah kepada putrinya.

Rahasia keagungan Sayidah Fatimah binti Rasulullah ada pada keimanan, ketaqwaan dan keluhuran akhlaknya.  Beliau adalah contoh terbaik perempuan sepanjang masa. Terkait  hal ini Rasululah juga penah mengatakan " dari perempuan hanya Maryam, Asyiah, Khadijah dan Fatimah, contoh perempuan sempurna".

Sebagai perempaun yang hidup di zaman bukan jahiliyah lagi seperti kita ini, alangkah beruntungnya kita  mempunyai teladan yang begitu sempurna. Semoga kita diberikan iman dan ketaqwaan yang bertambah dan istiqamah dalam meneladani manusia-manusia pilihan Allah swt dan mengenal wali-wali Allah lainya.

Wallah hu a'lam bi sawab... 


HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Lyfe Selengkapnya
Lihat Lyfe Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun