Mohon tunggu...
Angga
Angga Mohon Tunggu... Freelancer - Content Writer

Seorang penulis yang suka dengan dunia teknologi

Selanjutnya

Tutup

Worklife Artikel Utama

Beda Amatiran dengan Freelancer Pro Setipis "Be on Time"

19 September 2023   09:00 Diperbarui: 21 September 2023   16:24 216
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Ilustrasi time management freelancer (sumber: unsplash)

Manfaatkan juga teknologi AI. Teknologi seperti chatbot dan perangkat AI lainnya dapat membantu menjawab pertanyaan umum dari klien tanpa harus meluangkan banyak waktu dan pikiran. Saat ada terlalu banyak tugas yang harus ditangani, pertimbangkan untuk outsource tugas-tugas tertentu ke freelancer lain atau perusahaan penyedia jasa.

Manajemen waktu adalah salah satu skill fundamental yang wajib dimiliki oleh seorang freelancer profesional. Tidak peduli sejago apa kemampuanmu dalam bidang desain, programming atau writing, kalau tidak punya disiplin waktu, tidak ada jaminan klien akan kembali lagi.


HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Worklife Selengkapnya
Lihat Worklife Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun