Iman Kepada Kepalsuan
Oleh: Muhammad Habib
sang surya tidak benar-benar menerangi siang ku
sang rembulan tidak benar-benar menerangi malam ku
para bintang tidak benar-benar menghiasi malam ku
andaikan sang meteor menimpa ku
bolehkah beliau tidak benar-benar membunuh ku?
jikalau boleh
senang ku sampaikan
semuanya palsu
Makna Puisi: pengertian 'palsu' menurut KBBI
Follow Instagram @kompasianacom juga Tiktok @kompasiana biar nggak ketinggalan event seru komunitas dan tips dapat cuan dari Kompasiana. Baca juga cerita inspiratif langsung dari smartphone kamu dengan bergabung di WhatsApp Channel Kompasiana di SINI