Mohon tunggu...
Alya Rekha
Alya Rekha Mohon Tunggu... Penulis - Mahasiswi

Penikmat kata yang bermetafora jadi penyaji kata dan berjuang merangkai kata hingga menjadi tangkai-tangkai yang menghasilkan bingkai kehidupan.

Selanjutnya

Tutup

Hobby Pilihan

Novelis Paling Berpengaruh, 5 Karya Charles Dickens Ini Wajib Dibaca!

6 Juli 2020   11:16 Diperbarui: 6 Juli 2020   11:24 262
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Siapa yang tidak mengenali seorang novelis terkemuka di Inggris, Charles Dickens. Terkenal akan karya-karyanya pada abad ke-19, bahkan, hingga sekarang, karyanya itu masih memiliki tempat di hati para pembaca. 

Lantas, apa saja karya novel terbaik yang pernah ditulisnya? Yuk, simak pemaparan berikut ini! 

1. Great Expectation (1861) 

bukalapak.com/u/boyzet123
bukalapak.com/u/boyzet123

Buku yang rilis pada tahun 1861 ini berjudul Great Expectation. Sebagaimana judulnya, novel ini bercerita tentang pemuda bernama Pip yang tidak memiliki secercah harapan sama sekali. 

Namun, semuanya berubah dan membuat Pip memiliki sebuah harapan besar ketika bertemu dengan Miss Havisham dan Estella. Harapannya yang dia inginkan adalah memiliki kehidupan yang lebih baik. 

2. Dumbley and Son (1848) 

Bukuarchivesalive.ncl.ac.uk
Bukuarchivesalive.ncl.ac.uk

Selanjutnya, Dickens, dalam novel Dumbley and Son ini menceritakan tentang sebuah stereotip yang kala itu dipegang oleh orang-orang di sekitarnya. Yaitu, pandangan bahwa seorang anak laki-laki lebih diinginkan untuk lahir daripada anak perempuan. 

Dumbley, salah satu tokoh utama dalam cerita ini, pada akhirnya menyadari kesalahan dari stereotip itu tepat sebelum kematiannya. 

3. David Copperfield (1850) 

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Hobby Selengkapnya
Lihat Hobby Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun