Untuk dapat menikmati berbagai sudut kampung yang asli, asri, sejuk dan menyenangkan hati maka kita perlu jalan kaki. Berjalan kaki juga merupakan olah raga dan sekaligus menghirup udara segar di sudut kampung. Itulah yang kami lakukan beberapa bulan lalu.Â
Sesudah naik motor, kemudian motor kami tinggalkan dan berjalan kaki mulai jam delapan pagi menyusuri berbagai sudut kampung di Simbuang, Kecamatan Mengkendek. Perjalanan kaki selama dua jam membuat keringat membasahi baju kaos yang digunakan.Â
Sesudah berjalanan kaki, maka istirahat dibawah pohon membuat mata ingin dipenjamkan. Untuk itu, mata dipenjamkan selama 15 menit menikmati tiupan angin yang penuh ogsigen.
Itulah sepotong pengalaman menikmati indahnya panorana alam asli, sejuk dan menyenangkan.  Â
Follow Instagram @kompasianacom juga Tiktok @kompasiana biar nggak ketinggalan event seru komunitas dan tips dapat cuan dari Kompasiana. Baca juga cerita inspiratif langsung dari smartphone kamu dengan bergabung di WhatsApp Channel Kompasiana di SINI