Mohon tunggu...
Agung Han
Agung Han Mohon Tunggu... Wiraswasta - Blogger Biasa

Part of #Commate'22-23 - KCI | Kompasianer of The Year 2019 | Fruitaholic oTY'18 | Wings Journalys Award' 16 | agungatv@gmail.com

Selanjutnya

Tutup

Sosbud Pilihan

Merawat Empati dengan Cara Berbagi

20 Oktober 2020   07:35 Diperbarui: 20 Oktober 2020   07:46 99
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Meskipun tak jarang, ketika menyampaikan ajakan yang diterima adalah pengabaian.

Tetapi itu tak menyurutkan langkah, untuk meluluskan niatnya berbagi.

Berbagi itu seru! --- Ketika Ketapels, berkolaborasi dengan komunitas atau donatur lain untuk kegiatan sosial.

Saya pernah ikut turun langsung, mengitari kampung di Pamulang Timur.

Kami satu team, mengetok pintu demi pintu para lansia dhuafa.

Satu dua bungkus nasi diserahkan, tangan keriput itu menyambut penuh antusias.

Selarik senyum ditampilkan, kemudian disertakan doa sebagai balasan.

Kebahagiaan tergambar di wajah kaum papa, nyatanya mengalirkan perasaan serupa.

Yang terbaru adalah senin sore kemarin, saat hujan belum sepenuhnya reda.

Saya bergabung dengan komunitas anak muda, anggotanya seumuran keponakan saya---hehehe.

Ini tenaga tenaga dengan darah segar, menyusuri jalanan basah pemukiman di daerah Rempoa.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
  5. 5
Mohon tunggu...

Lihat Konten Sosbud Selengkapnya
Lihat Sosbud Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun