Mohon tunggu...
agitha wine
agitha wine Mohon Tunggu... Mahasiswa - Mahasiswa Universitas Airlangga

tertarik pada bidang fotografi

Selanjutnya

Tutup

Ilmu Sosbud

Pengaruh Pendidikan Pancasila dan Upaya dalam Menumbuhkan Generasi Muda yang Berkarakter di Era Globalisasi

7 Juli 2022   04:20 Diperbarui: 7 Juli 2022   04:33 2144
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Upaya-Upaya untuk Menumbuhkan Karakter Generasi Muda di Era Globalisasi

Upaya menumbuhkan jiwa yang berkarakter Pancasila pada generasi muda bangsa di era globalisasi ini tidak hanya tanggung jawab satu orang pihak saja namun juga membutuhkan peran dan tanggung jawab pihak lain antaranya:

Peran Keluarga 

  • Perlunya pengawasan yang dilakukan oleh orang tua kepada anak-anaknya terhadap lingkungan sekitar
  • Memberikan contoh mengenai Pendidikan Pancasila sejak dini dengan mengimplementasikannya dalam kehidupan sehari-hari
  • Mengenalkan sedari dini mengenai budaya-budaya yang ada di Indonesia kepada anak
  • Selalu memakai produk dalam negeri. Hal ini sebagai bentuk contoh penanaman karakter nasionalisme dan cinta tanah air sejak dini

Peran Pendidikan

  • Mqemberikan pembelajaran mengenai bela Negara, Pendidikan Pancasila dan Kewarganegaraan kepada generasi muda bangsa sejak berada di pendidikan sekolah dasar
  • Memberikan pendidikan moral, hal ini bertujuan agar para generasi muda pemuda dapat selektif terhadap perubahan sehingga tidak akan ada hal-hal negatif yang dapat mengancam ketahanan nasional. Dengan sikap selektif dapat menjadikan generasi muda bangsa lebih berhati-hati
  • Memberikan pelajaran mengenai budaya-budaya di Indonesia dan memperkenalkannya kepada peserta didik melalui sebuah kegiatan atau pameran
  • Menggalakkan program penggunaan pakaian adat atau batik bagi peserta didik dan juga pengajar dalam kurun waktu tertentu dalam upaya untuk meningkatkan nasionalisme atau rasa cinta tanah air

Peran Pemerintah

  • Memberi kesempatan kepada generasi muda untuk menyalurkan aspirasinya dan kepada pemerintah agar menghargai aspirasi yang telah disampaikan oleh generasi muda dalam upaya untuk membangun negeri ini.
  • Menggalakkan kegiatan yang berhubungan dengan upaya untuk menumbuhkan karakter dan rasa cinta tanah air seperti pameran kebudayaan dan seminar.

sumber referensi:

Asmaroini, Puji, A. (2017). Menjaga Eksistensi Pancasila dan Penerapannya Bagi Masyarakat Di Era Globalisasi. JPK: Jurnal Pancasila dan Kewarganegaraan. 1(2):50-64.

Nurhaidah, Musa, M.I. (2015). Dampak Pengaruh Globalisasi Bagi Kehidupan Bangsa Indonesia. Jurnal Pesona Dasar. 3(3):1-14

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Ilmu Sosbud Selengkapnya
Lihat Ilmu Sosbud Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun