Mohon tunggu...
Agil Septiyan Habib
Agil Septiyan Habib Mohon Tunggu... Freelancer - Planmaker; Esais; Impactfulwriter; Founder Growthmedia; Dapat Dikunjungi di agilseptiyanhabib.com

Think Different, Create Excellent

Selanjutnya

Tutup

Pendidikan

Motivasi 1:2,9

5 Januari 2019   10:52 Diperbarui: 5 Januari 2019   11:31 223
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Sumber : wanderlustworker.com

Setiap menyampaikan poin yang mengandung emosi negatif maka harus dibarengi dengan setidaknya 3 poin yang menyampaikan emosi positif. Penyampaian emosi positif dapat lebih diperbanyak dengan batas atas sebanyak 11, apabila lebih dari itu maka akan menciptakan euforia berlebih dan keterlenaan yang justru berdampak kontraproduktif. 

Memberikan teguran terkait kesalahan yang dilakukan oleh anggota tim sah-sah saja dilakukan, namun hal itu juga harus dibarengi dengan pemberian harapan positif. Menyampaikan nilai-nilai yang menghadirkan emosi positif kepada mereka. 

Contohnya ketika seorang atasan menegur keras bawahannya, maka setelah itu ia juga harus menyampaikan poin positif seperti "Kamu masih punya potensi besar untuk maju!", "Saya yakin kamu adalah seorang pekerja keras!", "Dalam beberapa waktu kedepan kita akan menapaki sukses luar biasa!". Hal ini akan meningkatkan level kepercayaan diri seseorang, yang mana sebagai seorang pemimpin kita harus bisa menjaganya agar selalu berada pada level tertinggi.

Salam hebat,
Agil S Habib
Sumber : Motivational Strategis

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Pendidikan Selengkapnya
Lihat Pendidikan Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun