Mohon tunggu...
Adiwira PutraPurwanto
Adiwira PutraPurwanto Mohon Tunggu... Mahasiswa - PMM BATAM KELOMPOK 42 GELOMBANG 14

PMM BATAM KELOMPOK 42 GELOMBANG 14

Selanjutnya

Tutup

Ilmu Sosbud

Upaya Mengedukasi Masyarakat Selama Pandemi Covid-19 di Komplek Legenda Malaka Kota Batam oleh PMM 42

20 Oktober 2021   16:55 Diperbarui: 20 Oktober 2021   17:05 192
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Upaya Mengedukasi Masyarakat Selama Pandemi Covid-19 di Kota Batam oleh PMM 42

Kegiatan Pengabdian Masyarakat oleh Mahasiswa (PPM), kelompok 42 gelombang 14 Universitas Muhammadiyah Malang yang dilaksanakan dikomplek Legenda Malaka, Kota Batam telah dilakukan pada hari selasa tanggal 7 Sepetember 2021.

PMM merupakan kegiatan pengabdian maskyarakat yang dilakukan oleh Mahasiswa UMM yang terdapat 5 anggota kelompok. Hal ini dikarenakan PMM sendiri adalah alternatif dari pada KKN di masa pandemi Covid-19 yang lingkupnya lebih kecil. PMM kelompok 42 beranggotakan 5 orang yang terdiri dari  Difa Erlangga, Nur Sabrina, Nisrina Salmitha, Phonna Guebrina, Adiwira Putra Purwanto.

PMM 42 ini mengusung tema "Upaya Mengedukasi Masyarakat Selama Pandemi COVID-19". Dengan tujuan memberikan pengetahuan mengenai COVID-19 dan juga program vaksinasi yang dilakukan pemerintah. Selain itu dalam pelaksanaan kegiatan juga menetapkan protokol kesehatan yang dianjurkan.

Pemberian materi mengenai COVID-19 dan vaksinasi
Pemberian materi mengenai COVID-19 dan vaksinasi

Kegiatan pertama berupa penyuluhan yang akan dilakukan dengan memberikan arahan bahaya COVID-19, bagaimana alternatif dan  pencegahan serta memberikan pemahaman mengenai pentingnya kesehatan diri dan kebersihan. Serta upaya memberikan pemahaman mengenai pentingnya vaksinasi dan jenis-jenis vaksinasi yang ada di Indonesia. Setelah pemberian materi mengenai COVID-19 dan vaksinasi diakhiri dengan pembagian masker dan handsanitizer serta penyemprotan disinfektan dilingkungan masyarakat sekitar.

Pembagian sembako kepada masyarakat 
Pembagian sembako kepada masyarakat 

Pada kegiatan Pengabdian Masyarakat oleh Mahasiswa ini diakhiri dengan pembagian sembako yang diharapkan dapat membantu mengurangi beban masyarakat yang terdampak oleh pandemi COVID-19. 

Mohon tunggu...

Lihat Konten Ilmu Sosbud Selengkapnya
Lihat Ilmu Sosbud Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun