Mohon tunggu...
Adica Wirawan
Adica Wirawan Mohon Tunggu... Wiraswasta - "Sleeping Shareholder"

"Sleeping Shareholder" | Email: adicawirawan@gmail.com

Selanjutnya

Tutup

Gaya Hidup

Akibat Menjadi Antisosial

23 Juli 2016   08:36 Diperbarui: 23 Juli 2016   15:31 621
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Ketiga, orangtua harus mengawasi pergaulan teman sebaya. Ketika memasuki usia remaja, seorang anak cenderung meniru sikap teman-teman di sekitarnya. Carole Wade dan Carol Tavris, dalam buku Psikologi edisi 9, menjelaskan bahwa  teman sebaya berpengaruh kuat terhadap perilaku seorang remaja.

Oleh karena itu, kalau mempunyai teman-teman yang berperilaku santun, seorang remaja pun akan berperilaku santun. Pun sebaliknya, kalau sering berkumpul dengan teman-teman yang suka berkata kasar, anak pun akan ikut-ikutan berkata kasar.

Media sosial, seperti facebook, twitter, dan whatsapp, dapat membantu orangtua dalam memonitor pergaulan anak-anaknya. Jadi, dengan menjalin pertemanan di media sosial, orangtua dapat mengetahui siapa-siapa saja temannya beserta latar belakangnya.

www.socialmediaclub.org
www.socialmediaclub.org
Hanya saja, pastikan bahwa orangtua mempunyai hubungan baik dengan anak sehingga memiliki akses untuk mengetahui kehidupan pribadinya. Jangan sampai terjadi kasus bahwa orangtua di-ignore oleh anaknya sendiri di media sosial, lantaran terlalu kepo terhadap kehidupan pribadi anaknya.

Semua itu adalah langkah yang bisa dilakukan untuk mengatasi perilaku antisosial. Dengan menerapkan langkah-langkah tersebut, semoga remaja di Indonesia mempunyai mentalitas yang positif sehingga dapat memberi sumbangsih untuk diri sendiri, masyarakat, dan negara.

(Silakan baca pula artikel terkait Takut Menikah Muda?)


HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
Mohon tunggu...

Lihat Konten Gaya Hidup Selengkapnya
Lihat Gaya Hidup Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun