Mohon tunggu...
ACHMAD BAIHAQI
ACHMAD BAIHAQI Mohon Tunggu... Wiraswasta - Penyuluh Pertanian Dinas Pertanian Perikanan Dan Pangan Kab. Semarang

hobi travelling, aktivitas penyuluh dan usaha, konten yang diminati tentang pertanian

Selanjutnya

Tutup

Kebijakan Pilihan

Making Indonesia 4.0

29 Oktober 2022   16:18 Diperbarui: 29 Oktober 2022   16:26 240
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

2.7. Teknologi Informasi Pada Bidang Pertanian Dengan Konsep "Sawah Digital"

Penelitian yang dilakukan Arif Habib Fasya, 2016 memperkenalkan Konsep Sawah Digital, Berikut ini merupakan cara pengoperasian website aplikasi SAWAH DIGITAL yaitu Pertama membuka alamat website www.sawahdigital.com. Kemudian mengaktifkan Aplikasi untuk masuk ke dalam aplikasi Sawah digital, masukkan username : master serta password. 

Dalam hal ini master memiliki hak akses secara penuh untuk mengontrol semua kegiatan yang ada dalam website aplikasi sawah digital. Modul dari web dan aplikasi sawah dital ini adalah master, laporan, pelaporan dan konsultasi

Aplikasi ini dibuat untuk menjembatai komunikasi antar petani, komunikasi petani dengan penyuluh atau Dinas terkait dan komunikasi dengan berbagai pihak yang dapat membantu penyelesaian masalah yang dihadapi, seperti : Permasalahan kelangkaan pupuk, ketersediaan benih unggul, penanganan hama, irigasi disaat musim kemarau, dan sebagainya

KORPORASI PETANI DAN FOOD ESTATE

Pedoman Pengembangan Kawasan Pertanian Berbasis Korporasi Petani meliputi


1. Peningkatan produksi, produktivitas, nilai tambah dan daya saing komoditas prioritas pertanian nasional,

2. Tersedianya dukungan prasarana dan sarana pertanian di kawasan pertanian,

3. Aplikasi pengetahuan, keterampilan dan kewirausahaan petani dalam mengelola kelembagaan ekonomi petani,

4. Berfungsinya sistem usaha tani secara utuh, efektif dan efisien.

Food estate bertujuan untuk mewujudkan kemandirian pangan sebagai bagian dari sistem pertahanan Negara, dengan komoditas utama yang dikembangkan yaitu tanaman pokok seperti singkong dan jagung berbasis ekonomi modern. Program pengembangan korporasi petani mencakup:

  • Peningkatan kapasitas produksi;
  • Pengembangan kapasitas sdm, kelembagaan, dan usaha;
  • Pendampingan teknologi;
  • Pengembangan industri hilir dan pemasaran;
  • Pengembangan diversifikasi usaha; dan
  • Pengembangan promosi usaha dan networking bisnis.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
  5. 5
  6. 6
  7. 7
Mohon tunggu...

Lihat Konten Kebijakan Selengkapnya
Lihat Kebijakan Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun