Mohon tunggu...
Suprihati
Suprihati Mohon Tunggu... Administrasi - Pembelajar alam penyuka cagar

Penyuka kajian lingkungan dan budaya. Penikmat coretan ringan dari dan tentang kebun keseharian. Blog personal: https://rynari.wordpress.com/

Selanjutnya

Tutup

Inovasi Artikel Utama

Doa dalam Sehelai Daun Kluwih

1 Agustus 2017   23:37 Diperbarui: 7 Agustus 2017   23:12 8815
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Daun Kluwih. Khasiatdaun.com

Manfaat air rebusan daun kluwih untuk fungsi obat herbal banyak dilansir media masa. Ekstrak daun kluwih dimanfaatkan sebagai antidiabetes dengan efek hipoglikemik. Flavonoid dalam daun kluwih diduga mampu meminimalkan defisiensi insulin melalui regenerasi sel-sel   pankreas yang rusak. Kabar baik bagi penderita diabetes meliatus (DM).

Zaman dulu, saya suka mencari kembang kluwih lalu dijemur. Sore hari dinyalakan dan asapnya mampu mengusir nyamuk. Kesamaan fungsi menjaga kesehatan namun beda kiprah kerja.

Kluwih dan etnobotani

Salah satu cabang botani (ilmu tentang tumbuhan) adalah etnobotani, yang memuat sisi etnologi yaitu kajian tentang budaya. Bagaimana tumbuhan dipersepsikan oleh masyarakat lokal, sisi kemanfaatan dalam ritual maupun obat-obatan. Semisal, postingan ini adalah sisi dangkal dari kedalaman etnobotani kluwih. 

Kembali pada elemen daun kluwih dalam rangkaian upacara adat pengantin, semakin kagum dengan kearifan lokal nenek moyang yang merajut doa dalam sehelai daun kluwih. Pengejawantahan etnobotani dalam keseharian.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Inovasi Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun