Mohon tunggu...
Ayu Hendranata
Ayu Hendranata Mohon Tunggu... Wiraswasta - Nasionalist and Social Media Influencer

Financial planner & Enterpreneur

Selanjutnya

Tutup

Sosbud Pilihan

Menemukan Apa yang Terpenting dalam Hidup Anda

19 September 2019   10:56 Diperbarui: 19 September 2019   11:08 647
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

2.  Tuliskan peran peran yang pernah anda jalani sebelumnya.
Peran yang sebelumnya pernah anda lakukan,tapi tiba tiba stop anda kerjakan. Mengapa menjadi penting?karena seiring kesibukan anda,justru mungkin ada peran penting yang anda lupakan.

3. Tuliskan peran peran yang ingin anda jalani di Masa akan datang.
Misalkan saja seorang pengusaha ingin menjadi Top CEO suatu saat nanti ,seorang relawan organisasi ingin menjalankan peran sebagai presiden organisasi misalnya.

4. Setelah anda tulis ketiga Hal di atas,kemudian beri skor 1-10 terkait peran peran anda. Mulai 1 untuk skor tidak optimal sd angka 10 untuk sangat tidak optimal .

5. Tetapkan 5-8% peran yang ingin anda jalankan setahun ke depan.
Peran peran mana saja yang relevan dengan misi terdalam hidup anda? Peran peran mana yang mencerminkan life purpose anda? Dan peran peran mana yang menjadi prioritas anda tahun ini?

Lalu Bagaimana dengan akun kehidupan?
Coba petakan akun kehidupan anda kedalam 3 kategori : 

1. Lingkar diri.
Terkait dengan diri sendiri (self confidence,self esteem,self efficacy), spritual anda, termasuk pengembangan diri secara intelektual dan emosional serta kesehatan dan fisik anda.

2. Lingkar relasi.
Terkait hubungan anda dengan orang lain -Keluarga :  yang terkait dengan hubungan anda dan pasangan ataupun sebagai orang tua.
- Sosial : anda sebagai teman,tetangga,anggota komunitas dsb.
- kontribusi : apa yang bisa anda berikan kepada masyarakat.

3. Lingkar Profesi.
Terkait Profesi Dan aktivitas anda dalam mencari nafkah serta terkait kondisi financial anda.

Masing masing akun kehidupan diatas ibarat rekening di bank. Saldonya bisa bertambah atau berkurang.Ada rekening yang saldonya segitu gitu aja,Ada yang bertumbuh,Ada pula yang justru Makin berkurang.

Demikian juga dengan rekening di akun kehidupan,bisa saja karier bagus,namun keluarga terabaikan.Atau Bisnis melejit tapi hubungan dengan  Tuhan tertinggal. Akun Sosial anda menaik,anda semakin dikenal,namun hubungan dengan pasangan justru menurun. Secara fisik anda semakin cantik,namun mungkin pernikahan anda stagnant,anda dan pasangan seperti orang asing. Atau bisnis anda hancur,namun Ada teman teman yang setia mendukung.

This is life .Inilah hidup.Pointnya Adalah hidup anda Adalah kumpulan dari beberapa akun.Setiap akun membutuhkan perhatian yang tepat. Apa langkah berikutnya?yaitu menilai kondisi masing masing akun kehidupan anda.

Selamat menjalani hidup

Love
Ayu Hendranata

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Sosbud Selengkapnya
Lihat Sosbud Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun