Mohon tunggu...
Amir Mahmud
Amir Mahmud Mohon Tunggu... Administrasi - Blogger Lepas

Blogger lepas yang selalu haus akan ilmu pengetahuan. Bercita cita ingin mengembangkan desanya melalui sedikit keahlian menulisnya.

Selanjutnya

Tutup

Healthy

Berbagai Macam Permasalahan Gigi dan Cara Mengatasinya

15 Agustus 2017   20:55 Diperbarui: 15 Agustus 2017   22:01 17103
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bleaching dapat memutihkan gigi yang kuning. Foto : @dentaluniverse

karang-gigi-tebal-picu-radang-gusi-599300c1da14f9532e2e6a62.jpg
karang-gigi-tebal-picu-radang-gusi-599300c1da14f9532e2e6a62.jpg
Dulu saya juga pernah melakukanya. Dan gigi jadi bersih sekali. Karang gigi jadi hilang. Senyum pun lebar menawan. Bahkan ludah pun jadi tidak berbau. Rasanya emang agak ngilu gitu, tapi hasilnya, gigi menjadi bersih dan sehat.

Biaya untuk perawatan ini di tempat saya, Kebumen Jawa Tengah, sekitar Rp 150.000,- sampai Rp 300.000,- tergantung banyak tidaknya karang gigi. Dan mungkin berbeda di setiap kota.

Jadi, bagi Anda yang minder karena tidak percaya diri disebabkan oleh karang gigi, segeralah ke dokter gigi, dan Anda akan mendapatkan senyum indah menawan.

2 Gigi patah

Selain karang gigi, gigi patah terutama bagian depan, juga menjadi masalah utama setiap orang, terutama anak muda, sehingga rasa percaya dirinya pun turun. Biasanya orang orang dengan kondisi gigi tersebut, enggan untuk tersenyum dan cenderung diam karena malu jika terlihat giginya.

Anehnya, kadang orang dengan kondisi gigi seperti itu juga enggan mencari solusi untuk memperbaikinya. Biasanya mereka malu untuk mengutarakanya kepada orang lain karena hal ini bersifat sensitive. Dan solusi gigi patah adalah dengan menambalnya di dokter gigi.

Menambal gigi patah itu menggunakan semen gigi yang ada di dokter gigi. Dan warna semen itu pun mirip dan persis seperti warna gigi aslinya, sehingga tidak ada perbedaan warna yang menandakan kalau gigi baru di tambal. Hasilnya pun seperti aslinya, seperti utuh kembali seperti sebelum patah.

Gigi patah bisa di rapihkan kembali di dokter gigi. Foto : http://www.kompasiana.com/bambangtrihartomo
Gigi patah bisa di rapihkan kembali di dokter gigi. Foto : http://www.kompasiana.com/bambangtrihartomo
Dulu, saya juga pernah sengaja menanyakan ke seorang teman yang gigi depanya, bukan patah, tapi berlubang, dan berwarna hitam. Karena sepertinya ia punya sesuatu yang ingin di ungkapkan tapi tak berani bercerita.

Pada awalnya, dia itu seperti berhati hati sekali saat mengunyah makanan keras karena khawatir patah. Lalu tanpa ragu, saya pun langsung menanyakanya.

"Bro, sepertinya kamu itu tidak pede sekali karena gigimu bolong gitu, iya kan ?

"Loh ko tau sih"

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
  5. 5
  6. 6
Mohon tunggu...

Lihat Konten Healthy Selengkapnya
Lihat Healthy Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun