Mohon tunggu...
Yuliyanti
Yuliyanti Mohon Tunggu... Wiraswasta - Yuli adja

Yuliyanti adalah seorang Ibu Rumah Tangga memiliki kesibukan mengurus bisnis keluarga, Leader paytren, Leader Treninet. Sebagai penulis pemula telah meloloskan 7 antologi. Penulis bisa ditemui di IG: yuliyanti_leader_paytren Bergabung di Kompasiana 20, Oktober 2020

Selanjutnya

Tutup

Financial Pilihan

Tips Kelola Uang Bulanan, agar Bisa Berleha-leha di Akhir Bulan

14 Oktober 2021   15:51 Diperbarui: 16 Oktober 2021   12:22 404
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Ilustrasihttps://m.fimela.com/amp/3762396/

"Waduh, dompet menipis, padahal pekan terakhir jadwal nengok mertua dan bayar tagihan. Perasaan baru kemarin gajian, alamat puasa sepekan deh."

Ayah, Bunda...pernahkah Anda mengalami hal serupa, seperti apa yang saya tulis di atas?

Kalau pernah, berarti Anda harus membaca artikel ini hingga selesai, ya!

Jika ingin memiliki kondisi keuangan yang baik, maka Kelola Uang Bulanan dengan benar. Tanpa melakukan hal ini, kemungkinan besar kondisi finansial Anda akan berantakan.

Jangan harap Anda bisa berinvestasi, jika belum tepat dalam mengelola uang yang dimiliki. Keinginan menikmati indahnya hidup dari tanggal gajian hingga bayaran berikut, kiranya sekadar mimpi belaka.


Mengelola uang bulanan untuk membuat kondisi finansial menjadi lebih baik, itu bukan sesuatu yang sulit. Anda bisa melakukan cara ini sebagai pedoman.

Tentang  Cara kelola uang bulanan ini hampir sama dengan unggahan artikel saya beberapa bulan lalu.

Tepatnya pada tanggal 18 April 2021 di laman Kompasiana tercinta, dengan mengambil judul:  "Cara Mengatur Keuangan Saat Ramadan- Berikut Lima Hal  Yang Harus Dilakukan"

Anda bisa membaca artikel tersebut di akhir tulisan ini.

Kali ini saya akan kembali menulis beberapa tips cara mengelola keuangan agar tidak kebingungan atau kanker di tanggal tua.
Kanker (kantong kering)merupakan bahasa sanepan ala orang tua di lingkungan kami.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
  5. 5
  6. 6
Mohon tunggu...

Lihat Konten Financial Selengkapnya
Lihat Financial Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun