Mohon tunggu...
Yuli Anita
Yuli Anita Mohon Tunggu... Guru - Guru

Jangan pernah berhenti untuk belajar

Selanjutnya

Tutup

Ruang Kelas Artikel Utama

Ketika Nanda Belajar Matematika, Cerita Tentang Pembelajaran Matematika Anak Usia Dini

13 Oktober 2023   13:20 Diperbarui: 13 Oktober 2023   20:40 563
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Ilustrasi belajar matematika | sumber: shutterstock

Nanda cepat menyerahkan tiga manik- manik merah. 

Manik-manik itu saya jejer di meja. "Nah, sekarang manik-maniknya berapa?" tanya saya.

Dengan sigap Nanda menghitung dan..

"Delapan!" katanya cepat. 

"Pintar..!" kata saya. 

Nanda tampak senang.


Pertanyaan saya tambah dengan 2 +3, 4 +5 , 2+2 dan banyak lagi. Semua bisa dijawab lancar oleh Nanda dengan menggunakan manik manik sebagai medianya. Tentu saja di sela-sela belajar berhitung itu ia terus bercerita dan bercerita.

Kesimpulan saya Nanda tidak ada masalah dengan kemampuan matematikanya. Untuk anak seusianya, ia bisa menghitung dengan baik, terutama penjumlahan.

Esok harinya hal tersebut saya ceritakan pada Mama Nanda. Reaksi mama Nanda ternyata tidak terlalu surprise.

"Kalau menghitung pakai benda Nanda bisa Bun, ini menghitungnya membayangkan," katanya.

"Waduh, membayangkan bagaimana?" tanya saya 

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
  5. 5
  6. 6
Mohon tunggu...

Lihat Konten Ruang Kelas Selengkapnya
Lihat Ruang Kelas Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun