Mohon tunggu...
Yohanes ChristianAdi
Yohanes ChristianAdi Mohon Tunggu... Lainnya - Mahasiswa UNS

Penulis awam

Selanjutnya

Tutup

Humaniora

Kepedulian Mahasiswa UNS dalam Melawan COVID-19

9 Juli 2020   22:01 Diperbarui: 9 Juli 2020   21:55 22
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Mahasiswa UNS membagikan masker kain di jalan pada (14.34) Jumat 12 Juni 2020 sebagai bentuk kepedulian dan meningkatkan kesadaran di masyarakat/dokpri

Surakarta(18-6-2020)- Mahasiswa UNS berperan dalam masyarakat untuk menyebarkan berita dan informasi terkait bahaya penyebaran COVID-19. KKN ini dilaksanakan dengan tujuan menyebarkan kesadaran dalam masyarakat agar lebih waspada dan berhati--hati dalam beraktifitas untuk mencegah penyebaran COVID-19. Pelaksanaan KKN ini dimulai bulan April untuk gelombang 1 dan sampai akhir Juni untuk gelombang 3.

Program KKN ini berbeda dengan tahun-tahun sebelumnya dikarenakan adanya kondisi yang tidak memungkinkan yaitu pandemi COVID-19. Pelaksanaan KKN dilaksanakan mahasiswa secara individu yang bertempatan di daerah sekitar tempat tinggal masing-masing. Yohanes Christian mahasiswa Fakultas Hukum UNS yang memiliki panggilan akrab Dio melakukan kegiatan KKN di Perum Gebang, Kecamatan Kadipiro, Surakarta dibimbing oleh Dr. Rini Triastuti, SH., M. Hum. 

Kegiatan yang dilakukan sebagai bentuk program kerja yaitu dengan membagikan informasi terkait COVID-19 melalui media sosial, memberikan informasi kepada warga melalui media sosial dan poster di perum gebang, serta membagi-bagikan masker dan hand sanitizer bagi warga dan dijalan.

Mohon tunggu...

Lihat Konten Humaniora Selengkapnya
Lihat Humaniora Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun