Mohon tunggu...
YETTI AGUNG LESTARI
YETTI AGUNG LESTARI Mohon Tunggu... Guru - GURU

Suka bacaan ringan yang bermanfaat

Selanjutnya

Tutup

Pendidikan Pilihan

Aksi Nyata Diseminasi Budaya Positif

5 Februari 2023   11:12 Diperbarui: 5 Februari 2023   11:20 509
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Kegiatan diseminasi juga membawa dampak  bagi Kepala sekolah dan Rekan Guru karena mereka merasa mendapat ilmu baru menjadi memahami Budaya Positif sangat penting untuk diterapkan di sekolah. Budaya Positif harus ditanamkan sejak dini usia karena mendasari karakter anak - anak dan akan digunakan di masa mendatang saat hidup bermasyarakat nanti. Pendidik adalah garda terdepan menumbuhkan budaya positif di lingkungan sekolah, dan  menjadi teladan bagi anak didik.  Seyokyanya kita  menciptakankan lingkungan sekolah yang positif ramah anak untuk mendukung terwujudnya Budaya Positif.

Tak kalah antusias dengan ibu guru, kehadiran paguyuban wali murid di ruang kelas juga membuat saya gembira.  Diharapkan penyampaian Budaya Positif dengan paguyuban sekolah, orang tua siswa bisa meneruskan pembiasaan budaya positif  di rumah, karena interaksi anak bersama orang tua di rumah waktunya lebih lama. Bahagia rasanya bisa berbagi apa yang saya ketahui dengan warga sekolah. Terwujudnya cita - cita juga tak lepas dari keterlibatan banyak pihak. Semoga kegiatan diseminasi ini membawa perubahan positif untuk pendidikan dan karakter positif guna mewujudkan Profil Pelajar Pancasila.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Pendidikan Selengkapnya
Lihat Pendidikan Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun