Mohon tunggu...
Yanto Lengo
Yanto Lengo Mohon Tunggu... Mahasiswa - Rohaniwan Katolik

人生は素晴らしい

Selanjutnya

Tutup

Puisi

Memelihara Adat

1 Desember 2021   10:20 Diperbarui: 1 Desember 2021   10:41 60
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Barangsiapa menghormati adat
Tanda  dia yang beradat
Sebab adat adalah pengikat
Yang retak karena perbedaan
Pecah karena keberagaman
Adat bukanlah ruang kebencian

Adat punya ruang untuk berkreasi
Asal sejalan dengan petuah leluhur
Searah dengan warisan tradisi
Agar bertahan dalam keberagaman kultur
Karena adat bukan untuk berkompetisi
Tetapi menjaga tradisi tak mudah luntur

Adat lahir dari rahim kesenian
Memahat dan melukis setiap peradaban
Menata etika, menjunjung norma kesopanan
Dari setiap warisan yang sangat tertata
Adalah cinta yang tersirat dalam kata
Melampaui segala harta, tahta dan permata.

Dok. pribadi
Dok. pribadi

Mohon tunggu...

Lihat Konten Puisi Selengkapnya
Lihat Puisi Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun