Mohon tunggu...
Okky Dinova
Okky Dinova Mohon Tunggu... Full Time Blogger - just your normal "weird" guy

Resensi Film / Serial TV / Video Game dan berbagai tulisan "iseng" lainnya XD http://okkydinova.blogspot.com

Selanjutnya

Tutup

Lyfe Pilihan

[Resensi Gim] Spider-Man (PS4), Ambisi Menjadi Si Manusia Laba-laba

25 September 2018   00:42 Diperbarui: 25 September 2018   01:02 774
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Mister Negative menjadi Villain utama pada game ini karena ingin menguasai kota New York bersama geng "Inner Demon" miliknya setelah Wilson Fisk a.k.a Kingpin ditangkap oleh Spider-Man. Nantinya akan muncul lebih villain tetapi Mister Negative berhasil mencuri perhatian saya karena tampil begitu kompleks sekaligus berbahaya meskipun terlihat memiliki kemiripan dengan Arkham Knight dari seri Batman (tapi Mister Negative menang banyak sih XD).

(Mister Negative)

Kelemahan dari segi cerita mulai terlihat saat memasuki Act 3 (bagian penutup) yang "cukup" mengecewakan karena tampil begitu terburu-buru sehingga membuat hype yang dibangun selama Act 1 dan 2 menjadi hilang begitu saja karena memasukkan banyak klise dalam dunia Superhero, tetapi overall tetap menarik untuk diikuti sih.

Tapi hal terburuk yang terjadi pada hidup Peter Parker adalah dia "terpaksa" harus bekerja sama dengan mantan pacarnya yaitu Mary "MJ" Jane (mereka diceritakan sudah putus dalam game ini) yang kali ini tampil lebih berani karena menjadi reporter investigasi untuk Daily Bugle yang tentu saja akan membuatnya diincar berbagai pihak.


(Mantan memang selalu "mengganggu" XD)

With Great Power

Spider-Man memiliki banyak cara untuk mengalahkan musuh-musuhnya yang mampu ditampilkan secara cepat oleh Insomniac Games dan (sialnya) terlihat begitu mirip dengan seri "Batman : Arkham". Combat dalam game ini begitu cepat sehingga pemain harus meluangkan waktu sebelum bisa terbiasa dengan sistem ini. Tapi secara logika combat cepat memang menjadi ciri khas Spidey yang tergolong gesit. Hal ini juga membuat tingkat kesulitan game ini menjadi cukup tinggi.

Pemain dapat mengelilingi kota New York dengan berayun kesana-kemari yang (lagi-lagi) tampil begitu memuaskan dan bisa membuat pemain betah berayun sambil berpatroli mengelilingi kota untuk memberantas berbagai kejahatan yang ada. Menyelesaikan sidequest akan memberikan token yang bisa digunakan untuk memperkuat Spider-Man. Atau membeli kostum baru.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
  5. 5
  6. 6
Mohon tunggu...

Lihat Konten Lyfe Selengkapnya
Lihat Lyfe Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun