Mohon tunggu...
Willi Andy
Willi Andy Mohon Tunggu... Wiraswasta - Hidup dengan cinta dan kasih sayang

Berjuang dengan sungguh-sungguh tanpa lelah dan penuh perhatian

Selanjutnya

Tutup

Kebijakan Artikel Utama

Etos di Jalan sebagai Salah Satu Syarat Mutlak Ketika Mengendarai Kendaraan di California

4 November 2022   07:31 Diperbarui: 6 November 2022   11:46 1023
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Ilustrasi seorang wanita yang sedang mengendarai mobil. | Sumber: Unsplash.com

Kalau kita lulus, maka ada ujian selanjutnya yaitu ujian mengendarai kendaraan secara langsung di jalan umum. 

Petugas penguji akan duduk di samping kita sambil mencatat perilaku dan gerak-gerik kita di dalam mobil. Dimulai berangkat dari tempat parkir sampai kembali ke tempat parkir di kantor DMV.

Di jalan kita akan melewati jalan perumahan dan jalan utama. Akan banyak persimpangan dan rambu lalu lintas yang harus dipatuhi. 

Terus petugas akan memberikan kita berbagai instruksi untuk parkir mobil secara paralel di pinggir jalan, mengganti jalur, stop komplit secara mendadak dan aman, mundur ke belakang, dan masih banyak instruksi lainnya.

Penulis saat itu beruntung bisa lulus ujian mengendarai mobil meskipun gagal satu kali di ujian teori.

Itulah dua ujian utama untuk mendapatkan SIM di California.

Lalu bagaimana dengan para pengendara mobil sewaktu berada di jalan? Apakah mereka sangat patuh pada rambu-rambu lalu lintas? Apakah mereka sangat terampil dalam mengendarai mobil? Bagaimana tingkat kesabaran mereka?

Dari dua puluh tahun mengendarai mobil di AS khususnya di California, penulis banyak memperhatikan para pengemudi lainnya. Di antaranya adalah:

Kita sangat mematuhi peraturan dan rambu lalu lintas.

Meskipun itu adalah stop sign di areal yang sangat sepi, kita tetap berhenti secara total di garis stop. Meskipun kadang ada yang tidak berhenti total.

Sangat jarang terdengar suara klakson.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
  5. 5
  6. 6
Mohon tunggu...

Lihat Konten Kebijakan Selengkapnya
Lihat Kebijakan Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun