Mohon tunggu...
Wijaya Kusumah
Wijaya Kusumah Mohon Tunggu... Guru - Guru Blogger Indonesia

Teacher, Motivator, Trainer, Writer, Blogger, Fotografer, Father, Pembicara Seminar, dan Workshop Tingkat Nasional. Sering diminta menjadi pembicara atau nara sumber di bidang ICT,Eduprenership, Learning, dan PTK. Wijaya adalah Guru SMP Labschool Jakarta yang doyan ngeblog di http://wijayalabs.com, Wijaya oleh anak didiknya biasa dipanggil "OMJAY". Hatinya telah jatuh cinta dengan kompasiana pada pandangan pertama, sehingga tiada hari tanpa menulis di kompasiana. Kompasiana telah membawanya memiliki hobi menulis yang dulu tak pernah ditekuninya. Pesan Omjay, "Menulislah di blog Kompasiana Sebelum Tidur". HP. 08159155515 email : wijayalabs@gmail.com.

Selanjutnya

Tutup

Travel Story

Halo Kompasianer Semarang! Kopdaran Sama Omjay Yuk!

16 Desember 2011   08:49 Diperbarui: 25 Juni 2015   22:11 115
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Karier. Sumber ilustrasi: FREEPIK/Freepik

Buat teman-teman kompasianer Semarang. Alhamdulillah Omjay dapat kesempatan untuk kedua kalinya berkunjung ke kota Semarang. Kita kopdaran yuk!

Omjay diundang dalam kegiatan seminar nasional mewujudkan peserta didik berkualitas melalui penelitian tindakan kelas (PTK) oleh Himpunan Mahasiswa Kurikulum dan Teknologi Pendidikan (HIMA Kurtekdik) di gedung Serbaguna FIP, Universitas negeri Semarang.

Insya Allah, Omjay tiba di semarang malam ini pukul 20.3o WIB, dan akan memberikan materi seminar nasional PTK besok Sabtu, 17 Desember 2011 pukul 08.00 s.d. selesai.

Omjay akan balik ke jakarta dengan pesawat Sriwijaya Air Sabtu, 17 Desember 2011 pukul 18.20 WIB.

Bagi teman-teman kompasianer yang ada waktu kosong bisa kopdaran dengan Omjay. Dengan senang hati Omjay akan menerimanya sambil menikmati lumpia yang terkenal itu. Oh ya, no hp omjay 08159155515.

Salam Blogger Persahabatan

Omjay

http://wijayalabs.com

Mohon tunggu...

Lihat Konten Travel Story Selengkapnya
Lihat Travel Story Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun