Mohon tunggu...
Widadi Muslim
Widadi Muslim Mohon Tunggu... Guru - Guru

Guru yang energik, atraktif dan murah senyum. Motivator dan penulis buku kependidikan. Juara kedua kompetisi edukasi Anlene Hidup Penuh Makna. Saat ini mengampu mata pelajaran bahasa Indonesia di SMP Negeri 164 Jakarta Selatan.

Selanjutnya

Tutup

Pendidikan Pilihan

Belajar Kreatif

15 Februari 2023   08:58 Diperbarui: 15 Februari 2023   09:00 620
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

"Ok, kalau begitu ini pengalaman pertama, saya mohon kalian mengikuti penjelasan Ibu ya."

"Iya Bu."

"Mari kita siapkan satu persatu bahannya."

"Siap Bu."

"Oh iya, mohon kalian berhati-hati dalam mengerjakannya karena kalian nanti akan menggunakan benda tajam dan api."

"Baik Bu."


"Sekarang kita mulai membuat hiasan bunga dari tambang plastik. Bahan yang harus kalian siapkan adalah tali tambang bekas,  kantong kresek bekas, kawat, cat warna hitam dan coklat. Sampai di situ apakah kalian bisa mengikuti?"

"Bisa Bu."

"Lanjut, sedangkan alat yang harus disiapkan antara lain tang, gunting atau cutter, lem tembak, dan kuas."

"Sampai di sini jelas?"

"Jelas Bu."

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
  5. 5
  6. 6
  7. 7
Mohon tunggu...

Lihat Konten Pendidikan Selengkapnya
Lihat Pendidikan Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun