Mohon tunggu...
Vera Nika Anjani
Vera Nika Anjani Mohon Tunggu... Penulis - Penulis 4 Novel dan 23 Buku Antologi

Saya mulai menulis tahun 2021 awal dengan mengikuti perlombaan menulis yang masih saya lakukan hingga saat ini. Selain mengikuti perlombaan menulis, saya juga menulis di beberapa platform menulis yang Alhamdulillah empat diantaranya sudah dibukukan menjadi novel. Genre fiksi remaja yang paling banyak saya tulis untuk kategori Novel sedangkan untuk yang lain genrenya beragam.

Selanjutnya

Tutup

Worklife

Copywriter Pekerjaan Terkini yang Banyak Dicari

16 September 2023   20:43 Diperbarui: 16 September 2023   20:52 136
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
  sumber : pexels (george milton)

Bertujuan untuk memancing konsumen memberikan tanggapan langsung atas suatu produk. Copywritingnya akan mengajak konsumen agar membeli ebook atau klik tombol CTA. Sering digunakan di iklan media sosial, homepage, dan landing page.

5.Technical Copywriting

Bertujuan untuk memberikan deskripsi secara rinci dan mendalam tentang cara kerja layanan jasa atau produk. Seperti pada halaman website di brand kecantikan, kesehatan dan teknologi.

Contoh-contoh Copywriting antara lain sebagai berikut :

1.Dari produk Bizhare

"Dapatkan Cuan Tanpa Risiko!"

Dengan menggunakan kata "tanpa risiko" akan membuat konsumen percaya dengan produk Anda.

2.Dari produk Oreo

"Nikmati Oreo Sesukamu". Dengan menggunakan kata "nikmati" akan membangkitkan rasa penasaran konsumen untuk mencoba produk Anda.

3.Dari produk Kredivo

"Beli sekarang, bayar nanti". Dengan kata-kata tersebut manfaat produk dari Kredivo akan menarik pembaca bahwa kredivo memberikan layanan kredit instan.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Worklife Selengkapnya
Lihat Worklife Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun