Mohon tunggu...
Ni Nyoman Vena Riana Dewi
Ni Nyoman Vena Riana Dewi Mohon Tunggu... Freelancer - Blogger

Currently studying Communication Science. Food and beauty enthusiast. Interested in Journalism. :) Email: venariana.dewi@gmail.com

Selanjutnya

Tutup

Gadget

Yuk, Intip Perkembangan Media Online di Jepang!

21 September 2020   20:05 Diperbarui: 21 September 2020   22:58 1140
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Kyodo News merupakan salah satu situs berita terkemuka di Jepang dan dapat dikatakan menjadi sumber berita yang cukup terpercaya di Jepang.

3. Japan Today (japantoday.com)

Japan Today
Japan Today

Website berita Japan Today memiliki slogan Japan News and Discussion dimana kita bisa mendapatkan informasi terkini mengenai olahraga, berita nasional dan teknologi. Bahkan melalui Japan Today, kita juga bisa mencari pekerjaan.

Sosial Media Jepang

Selain situs berita online, terdapat beberapa sosial media besutan Jepang yang cukup terkenal dan kerap digunakan oleh masyarakat Jepang, yakni sebagai berikut:

1. LINE (line.naver.jp/en/)

LINE
LINE

LINE merupakan aplikasi perpesanan yang lahir pada tanggal 23 Juni 2011. LINE dibentuk oleh NHN Corporation. Di tahun 2020 kini, LINE sudah mendunia dan hampir digunakan tiap orang di berbagai belahan dunia, tidak hanya oleh masyarakat Jepang saja. Hal ini dapat dilihat dari tercapainya 101 juta pengguna dari 230 negara dunia. LINE juga sudah membuka kantor cabang mereka di Indonesia pada tahun 2013 silam.

2. MIXI

MIXI
MIXI

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
Mohon tunggu...

Lihat Konten Gadget Selengkapnya
Lihat Gadget Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun