Mohon tunggu...
Tsania FitrialinPutri
Tsania FitrialinPutri Mohon Tunggu... Lainnya - Mahasiswa Ilmu Komunikasi

Mahasiswa UIN Sunan Kalijaga Prodi Ilmu Komunikasi 21107030124

Selanjutnya

Tutup

Nature

Banjir Porakporandakan Kebumen, Ikan Lele Silaturahmi ke Dalam Rumah

18 Maret 2022   00:20 Diperbarui: 18 Maret 2022   00:25 404
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Nature. Sumber ilustrasi: Unsplash

terjadi banyak kerusakan akibat adanya banjir tersebut beberapa diantaranya adalah jembatan roboh karena banjir bandang ada juga puluhan musola, tempat wudhu musola ambruk dan 7 rumah rusak dimakan banjir. banyak peliharaan warga yang hanyut oleh banjir tersebut seperti unggas, sapi, kambing serta ikan peliharaan. Ikan lele paling banyak dibudidaya di wilayah Banyumas mengakibatkan ikan lele kabur dan tidak heran karena Banyumas adalah wilayah yang paling buruk dampak banjirnya. 

Lucunya ikan lele mampir ke rumah rumah, mungkin ikan lele itu ingin bersilaturahmi ke tetangga hahaha. Tetapi hal itu malah jadi lelucon karena banyak yang berkomentar "kalo pemilik rumah laper tinggal tangkep aja itu lele terus goreng" ujar salah satu warga.

Kesedihan wargapun tidak hanya itu, pada beberapa daerah genangan terlihat di hamparan sawah yang hampir panen. Sebagian tanaman tenggelam, karena tinggi air melebihi tinggi padi. Bagi yang sudah panen pun ikut merasakan dampaknya. Mereka menjemurnya di lapangan tetapi karena banjir yang awalnya diharapkan kering malah jadi basah dan tergenang air hujan.

sampai saat ini berita kebumen 17 Maret 2022 perlahan banjir mulai surut "Alhamdulillah sudah surut, masyarakat sebagian sudah pulang (dari pengungsian) untuk bersih bersih rumah." kata Arif, melalui keterangan resmi yang dikutip, Kamis (17/3/2022).

Semoga banjir segera surut dan Kebumen membaik sehingga segala aktivitas warga berjalan seperti biasa, entah itu sekolah, mencari nafkah, ataupun yang lainnya. 

Indonesia sedang tidak baik-baik saja. Adanya virus corona yang belum usai bahkan sekarang ada varian baru yaitu omicron, terjadinya banjir, tanah longsor di Kebumen, dan bencana lainnya yang terjadi di berbagai wilayah di Indonesia. Warga Indonesia diminta pemerintah untuk selalu menjaga Kesehatan di era seperti ini. Cepat pulih Indonesia ku.


HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Nature Selengkapnya
Lihat Nature Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun