Mohon tunggu...
Trisya Indriani
Trisya Indriani Mohon Tunggu... Lainnya - Mahasiswa

Mahasiswa Pendidikan Biologi 17 Universitas PGRI Semarang

Selanjutnya

Tutup

Pendidikan

KKN UPGRIS Ajak Anak-anak Desa Pagendisan, Pati Menanam Tanaman Apotik Hidup Menggunakan Media Tanam Hydrogel

28 Agustus 2020   09:56 Diperbarui: 28 Agustus 2020   09:43 81
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Pendampingan penanaman dengan media tanam hydrogel ( Sumber foto: dok. pribadi )


Pati (28/8/2020). WabahCOVID-19 telah masuk di Indonesia sejak awal tahun 2020 dan sampai sekarang masih saja menyerang banyak masyarakat Indonesia. Dengan adanya wabah ini semua aktivitas masyarakat dibatasi oleh pemerintah, dengan tujuan untuk meminimalisir penyebaran virus Corona tersebut, seperti ditutupnya sekolah.

Sebagai bentuk kepedulian terhadap situasi ini, Universitas PGRI Semarang berkolaborasi dengan Ditjen Dikti Kemendikbud mengadakan kegiatan KKN Tematik Covid- 19.Yang mana KKN biasanya dilakukan secara konvensional, namun dengan adanya Corona ini KKN dilakukan secara daring dan individu. Seperti yang dilakukan oleh TRISYA INDRIANI, Mahasiswa Jurusan Pendidikan Biologi, Fakultas MIPATI, Universitas PGRI Semarang yang melakukan KKN di Desa Pagendisan Kecamatan Winong Kabupaten Pati Jawa Tengah. KKNT COVID-19 ini berlangsung dari tanggal 17 Agustus sampai tanggal 17 September 2020. Dengan didampingi oleh DPL (Dosen Pembimbing Lapangan) Ibu Farikha Wahyu Lestari, S.Pd., M.Pd dan juga panitia dari KKNT UPGRIS.

Salah satu kegiatan yang dilakukan Mahasiswi ini dalam KKNT COVID-19 dalam upaya melakukan pendampingan edukasi dalam hal kesehatan masyarakat yaitu dengan mengajak dan mengajarkan anak-anak di Desa Pagendisan untuk menanam tanaman apotek hidup dengan media tanam Hydrogel. Selain nantinya sebagai obat, tanaman ini juga bisa menjadi hiasan ruangan. Dalam kegiatan ini secara tidak langsung anak-anak dilatih untuk bertanam namun anak juga dilatih untuk berkreasi.

Mohon tunggu...

Lihat Konten Pendidikan Selengkapnya
Lihat Pendidikan Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun