Mohon tunggu...
Titis Wandani
Titis Wandani Mohon Tunggu... -

Selanjutnya

Tutup

Lyfe

Menuju Generasi Rabun

9 Desember 2017   04:35 Diperbarui: 9 Desember 2017   04:41 567
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
dokumentasi pribadi

Diperkirakan pada tahun 2050 dunia akan mendapatkan generasi rabun. Dengan diperkuat data bahwa jumlah orang yang terkena rabun jauh (MIOPIA) pada tahun 2000 ada 1,4 milyar orang sedangkan pada tahun 2015 terdapat 1,9 milyar orang. Dari data tersebut dapat disimpulkan peningkatan rabun jauh (MIOPIA) selama 15 tahun sebanyak  0,5 milyar orang. Lalu bagaimana pada tahun 2050? Pada tahun 2050 banyak kemungkinan terdapat 4,8 milyar orang bakal rabun, itu setara dengan setengah populasi dunia. Penyebab salah satu rabun adalah banyaknya pemakaian gadget mulai dari anak kecil hingga dewasa.

 Secara tidak langsung gadget membawa pengaruh negatif untuk dunia. Dengan gadget kita juga kehilangan banyak kesempatan. Kesempatan untuk berinteraksi langsung dengan keluarga. Kesempatan untuk mempererat teman, karena sering kita temui apabila anak muda jaman sekarang nongkrong bareng semua pada fokus ke layar yang ada di tangan tidak memperdulikan teman disekitarnya sehingga sekarang banyak anak muda yang dibilang sombong, tidak memiliki rasa kepedulian antar sesama. Pesan buat anak muda " Hindari Rabun Sayangi Matamu. Jangan Gara-Gara Gadget, Kamu Kehilangan Banyak Kesempatan".

Mohon tunggu...

Lihat Konten Lyfe Selengkapnya
Lihat Lyfe Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun