Kegiatan pendampingan UMKM ini memiliki tujuan untuk meningkatkan penjualan produk UMKM, penggalakan digital marketing dan pembuatan company profile.